BPJS Ketenagakerjaan Malang Raya memberikan apresiasi terhadap Pemerintah Kota (Pemkot) Batu, yang telah memberikan perlindungan jaminan ketenagakerjaan. Tidak tanggung-tanggung, Tenaga Harian Lepas (THL) di Pemkot Batu telah menjadi peserta aktif BPJS Ketenagakerjaan, dengan premi dibayarkan melalui Pemkot.
Kota Batu menegaskan komitmennya dalam mendukung program Swasembada Pangan 2026 dengan berpartisipasi dalam agenda Panen Raya Jagung Serentak Nasional
Berita Terbaru
Tag: Pemkot Batu
Pemkot Batu dan Pengembang Properti Sharing Opinion Solusi Permasalahan Investasi
Kota Batu memiliki luas sekitar 199 kilometer persegi. Walaupun dengan luas daerah yang cukup kecil, ternyata banyak investor yang ingin berinvestasi properti, terutama perumahan di tengah di Kota Batu. Namun diakui, masih ada beberapa kendala yang dihadapi oleh para pengembang, salah satunya dalam pengurusan ijin pembangunannya.
Dinsos Jatim dan Pemkot Batu Tanam Ribuan Bibit Pohon
Dinas Sosial (Dinsos) Provinsi Jatim bersama Pemerintah Kota (Pemkot) Batu, lakukan aksi tanam bibit pohon. Di seputaran hulu sungai Brantas, Desa Giripurno, Kecamatan Bumiaji, Kelurahan Temas, Kecamatan Batu, Kota Batu, Minggu (16/1/2022) pagi. Diketahui, sebanyak 8.500 bibit pohon disiapkan, untuk disebar di wilayah se-Malang Raya.

Kickoff Vaksin Booster di Batu, Pemkot Utamakan ASN Komorbid
Pelaksanaan vaksin booster untuk warga masyarakat Kota Batu sudah dimulai. ‘Kickoffnya’ hari ini, Kamis (13/1/2022), dimulai dengan vaksinasi booster bagi Aparatur Sipil Negara (ASN) yang memiliki penyakit bawaan (komorbid). Kegiatan tersebut dilaksanakan di Gedung Pancasila, Kota Batu.
Pemkot Batu Siap Jemput Bola Lansia, Demi 100 Persen Herd Immunity
Kota Batu masih berada di level dua PPKM, meskipun dari pencapaian vaksinasi, prosentasinya sudah dinilai cukup baik. Hal tersebut sedikit disesalkan Wakil Wali Kota Batu Punjul Santoso, dan dirinya berharap Kota Batu bisa segera turun ke level dibawahnya.
Penyerahan PSU Minim, DPKPP Targetkan 40 Pengembang Akhir Tahun 2021
Dari 101 pengembang bisnis hunian di Kota Batu, hingga saat ini tercatat hanya 14 pengembang telah menyerahkan Prasarana, Sarana dan Utilitas Umum (PSU) ke Pemkot Batu secara administratif.
Antisipasi Penimbunan Barang, Polres dan Pemkot Sidak Pasar Batu
Potensi penimbunan bahan pokok selama bulan suci ramadan, membuat Pemkot Batu dan Polres Batu melakukan sidak di Pasar Besar Kota Batu, Kamis (15/4/2021).
Masuki Bulan Ramadan, Jam Kerja Kedinasan Pemkot Batu Berubah
Memasuki hari pertama bulan suci ramadan, Pemkot Batu melakukan penyesuaian pada seluruh ASN yang bekerja dibawah naungannya.
Pemkot Batu Tak Melarang Pasar Takjil, Fasilitasi di Halaman Among Tani
Menjelang bulan suci Ramadan yang hanya tinggal beberapa hari lagi. Membuat Pemkot Batu tidak membatasi upaya pemulihan ekonomi melalui pasar takjil pada momen puasa.
250 ASN Dilantik, 5 OPD Kosong Bakal di Open Bidding
Dipimpin langsung Walikota Batu Dewanti Rumpoko, sekitar 250 pejabat di Kota Batu dikukuhkan di Gedung Graha Pancasila, Senin (5/4/2021) sore.
Kereta Gantung Kota Batu Menuju Realisasi, 2021 Rampungkan Proses Administrasi
Wacana pembangunan wahana baru di Kota Apel berupa kereta gantung ditargetkan akan dimulai pembangunan fisiknya pada 2022 kedepan.
Pensiunan dan Pejabat Pemkot Batu Diperiksa KPK, Dewanti: Saya Tidak Tahu
Tak hanya mengobok-obok ruang Dinas Pariwisata, DPUPR dan Dinas Pendidikan, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) juga memeriksa beberapa orang dalam lawatannya ke Kota Batu, selama dua hari ini, Selasa-Rabu (5-6/1/2021).
DAMRI Menjadi Kado Spesial HUT-19 Kota Batu
Keinginan besar Kota Batu terkabul dalam usianya yang ke-19. Pasalnya, Pemkot Batu meluncurkan trayek jalur wisata Batu-Bromo dengan menggandeng Djawatan Angkutan Motor Republik Indonesia (DAMRI), tepat pada perayaan HUT ke-19 Kota Batu.
Pemkot Batu Perpanjang Masa Waspada Hingga 29 Mei 2020
• Pelajar tetap belajar di rumah, batasi area publik Batu, SERU.co.id – Pemkot Batu memperpanjang masa darurat Covid-19 hingga 29 Mei 2020 mendatang, atau setelah Hari Raya …
Organda Ancam Kerahkan 7000 Armada, Jika Pemkot Batu Tak Realisasikan Uji Kir
Batu, SERU.co.id – Jika tidak segera direalisasikan tahun ini, Organisasi Angkutan Darat (Organda) Kota Batu ancam kerahkan 7000 kendaraan ke Balaikota Among Tani. Ini merupakan buntut Pemkot …
Situs Pendem Bakal Jadi Wisata Budaya dan Sejarah
• Butuh dukungan fasilitas dari semua pihak untuk mewujudkannya Batu, SERU.co.id – Bakal ada wisata budaya dan sejarah usai ditemukannya situs candi di Desa Pendem, Kecamatan Junrejo, …
Pemkot Batasi Iklan Rokok Demi Dukung Kota Layak Anak
Batu, SERU.co.id – Ada batasan khusus untuk pemasangan reklame rokok yang ada di Kota Batu dalam mendukung predikat Kota Layak Anak (KLA). Hal itu ditegaskan oleh Kepala …
Komisi C Ajak Pemkot Tinjau Langganan Banjir Sisir
• Warga sering mengeluh, tiap hujan deras selalu terdampak banjir Batu, SERU.co.id – Sering menjadi langganan banjir, Jalan Semeru, Kelurahan Sisir mendapat perhatian serius dari Komisi C …
431 Lansia se Kecamatan Batu Terima Insentif
Pemkot Batu melalui Dinas Sosial Kota Batu memberikan bantuan untuk 431 orang lansia yang berada di seluruh wilayah Kecamatan Batu. Penyaluran bantuan inj dilaksanakan di Kantor LVRI, Kelurahan Sisir, Kecamatan/Kota Batu, Kamis (1/8/2019).



















