Pemerintah Kota (Pemkot) Malang mengapresiasi pendirian jembatan perintis penghubung Kedungkandang-Polehan. Pembangunan fasilitas publik ini telah mempermudah akses pelajar dan warga bebas macet.
Batu, SERU.co.id - Untuk mengantisipasi kembali terjadi luapan air dari Kali Jowo yang berada di Desa Giripurno ...
Berita Terbaru
Kategori: PEMERINTAHAN
Demi Bertahan Hidup, Petani Apel Batu Terpaksa “Pensiunkan” Kebunnya
Isu buah Apel berada di “ujung tanduk” ternyata bukan hanya sekedar kabar burung saja. Produksi apel Batu terutama pada varietas seperti Rome Beauty dan Manalagi terus merosot tajam hingga memaksa para petani lokal “pensiunkan”
Melalui Program ‘Gus’e Menyapa’, Bupati Fawait Sapa Warga Puger dan Wuluhan
Bupati Jember, Muhammad Fawait kembali menyapa masyarakat melalui program ‘Gus’e Menyapa’. Akhir pekan ini, Bupati Fawait dijadwalkan turun menemui warga di Kecamatan Puger, Sabtu (18/10/2025) dan Wuluhan, Minggu (19/10/2025).
Forum Rektor PTMA, Mendikdasmen RI Terbuka Sinergisitas demi Pendidikan Unggul Indonesia Emas 2045
Malang, SERU.co.id – Dalam Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Forum Rektor Perguruan Tinggi Muhammadiyah-Aisyiyah (PTMA) terbentuk beberapa komitmen dan apresiasi. Salah satunya, Menteri Pendidikan Dasar dan …
Bupati Malang Imbau Pengelola SPPG Jaga Kualitas Makanan Bergizi Gratis
Bupati Malang, HM Sanusi, mengimbau seluruh pengelola Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi di Kabupaten Malang untuk menjaga kualitas makanan yang disediakan
317 RTLH Kota Malang Direnovasi, Pemkot Malang Terus Dorong Kepemilikan Rumah Layak Huni
Sebanyak 317 Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) di Kota Malang tercatat mendapatkan bantuan renovasi. Melalui bantuan tersebut, Pemerintah Kota (Pemkot) Malang menegaskan komitmennya untuk terus mendorong kepemilikan rumah layak huni bagi masyarakat.
Gerakan Tanam 1.000 Pohon, Ratusan Pelajar Mitigasi Bencana di TPA Supit Urang
Ratusan pelajar di Kota Malang terlibat dalam gerakan menanam 1.000 pohon di TPA Supit Urang. Kegiatan ini menjadi bentuk mitigasi bencana sekaligus konservasi lingkungan di TPA Supit Urang.
Pagelaran Wayang Kulit ‘Wahyu Makutharama’ Pukau Ribuan Warga
Pemkot Batu merayakan puncak Hari Jadi ke-24 pada Jumat malam, (17/10/2025), dengan menyelenggarakan Pagelaran Seni Budaya Wayang Kulit.
DPRD Nganjuk Desak Pemkab Tangani Darurat Limbah B3 di 12 Titik
DPRD Kabupaten Nganjuk mendesak pemerintah daerah untuk segera mengambil tindakan atas temuan limbah bahan berbahaya dan beracun (B3) yang tersebar di 12 titik wilayah Nganjuk.
Borong Empat Penghargaan dari MarkPlus Tourism, Surabaya Kalahkan Kota Besar Lainnya
Pemkot) Surabaya berhasil memborong empat penghargaan bergengsi dalam ajang The 1st Indonesia Tourism Marketing Week (ITMW) 2025 di Bali. Prestasi ini mengukuhkan posisi Surabaya sebagai destinasi wisata progresif
Pemkot Pastikan Semburan Sungai Di Rungkut Aman, BPBD Surabaya Imbau Warga Tenang
Pemkot Surabaya memastikan fenomena semburan yang muncul di sungai kawasan persimpangan Jalan Rungkut Madya, Kelurahan Rungkut Tengah, Kecamatan Gunung Anyar, tidak membahayakan warga.
TPA Supit Urang Layak Terapkan WTE, PSEL Atau RDF Alternatif Proyek Pendanaan Pusat
TPA Supit Urang dinilai layak untuk menerapkan pengolahan sampah terpadu berbasis teknologi Waste to Energy (WTE). Opsi Pengolahan Sampah Menjadi Energi Listrik (PSEL) dan Refuse-Derived Fuel (RDF) menjadi alternatif proyek yang bisa didanai pemerintah pusat.
Tiga Harapan Pemuda di Usia ke-24 Kota Batu: Petani Muda, Sekolah Ramah dan Pariwisata Dunia
Kota Batu merayakan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-24 dengan semangat “Mbatu Sae” (Batu Baik). Peringatan ini diwarnai dengan inspirasi dari tiga tokoh yang mewakili pelaku ekonomi kreatif san pertanian, pendidikan inklusif, dan sektor pariwisata.
Malang Raya Akan Turut Menjalankan Program Kredit Melawan Rentenir
Menteri Perumahan dan Kawasan Permukiman (PKP), Maruarar Sirait sebut Malang Raya adalah daerah selanjutnya yang akan turut menjalankan program kredit melawan rentenir. Program dari pemerintah pusat tersebut bertujuan untuk mendorong percepatan masyarakat …..
Kuota 3.000 Rumah Subsidi Wartawan, Maruar Sirait Ajak Insan Pers Manfaatkan Program Prabowo
Pemerintah mengajak insan pers memanfaatkan program rumah subsidi yang digagas Presiden Prabowo Subianto. Dari 350.000 target pendirian rumah subsidi, 3.000 diantaranya diperuntukkan bagi wartawan.
Tiga Tahun Layanan MPP Among Warga, Siap Hadirkan Layanan Imigrasi
Mal Pelayanan Publik Among Warga Kota Batu memperingati Hari Jadi ke-3 tahun 2025, bersamaan dengan momen HUT ke-24 Kota Batu, 17 Oktober.
202.267 Unit Rumah Sudah Diserahkan, Pemerintah Dorong Rakyat Kecil Miliki Hunian Terjangkau
Kementerian Perumahan dan Kawasan Permukiman menyampaikan capaian program perumahan rakyat yang telah terealisasi sepanjang tahun 2025. Hingga 16 Oktober 2025, tercatat 202.267 unit rumah telah diserahkan.
10 Pemenang ‘Petani Muda Berjaya Season 2’ Resmi Jadi Duta Inovasi
Pemerintah Kota (Pemkot) Batu merayakan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-24, hari ini (17/10/2025) dalam sebuah kegiatan upacara. Dalam agenda tersebut, Wali Kota Batu, Nurochman, S.H., M.H., sekaligus menganugerahkan penghargaan kepada 10 pemenang terbaik dari kompetisi Petani Muda Berjaya (PMB) Season 2.
Kota Batu Beri Penghargaan ‘Hakaryo Guno Mamayu Bawono 2025’, Apresiasi Tertinggi Untuk Kontribusi Sejumlah Tokoh
Pemkot Batu menyerahkan penghargaan bergengsi Lencana Hakaryo Guno Mamayu Bawono 2025 di halaman Balai Kota Among Tani, Jumat (17/10/2025). Acara ini menandai pengakuan resmi Pemkot terhadap individu dan institusi




























