Wali Kota Malang, Sutiaji menyambut kedatangan Pangdam V/Brawijaya, Mayjen TNI Farid Makruf di Grand Mercure Malang, Senin (3/4/2023). Pangdam V/Brawijaya sempat memuji tiga kepala daerah di Malang Raya yang telah berkolaborasi dengan baik selama ini.
DPRD Kota Malang prioritaskan pengesahan Perda Sumber Daya Air (SDA) dan Ruang Terbuka Hijau (RTH) pada tahun 2026. Sementara, penataan kabel atau ducting ….
Berita Terbaru
Tag: Kota Malang
Kota Malang Sukses Tingkatkan Derajat Kesehatan Mandiri, Tangguh, Berkelanjutan
Sebagai upaya mewujudkan Kota Malang Bermartabat, Pemerintah Kota (Pemkot) Malang telah menempatkan aspek kesehatan pada misi yang pertama.
Sulap Baju Bekas Jadi Baju Menarik dengan Teknik Ikat Celup
Sejumlah komunitas berkumpul di lantai 3 Gedung Malang Creative Center (MCC) untuk menyulap baju dan kain bekas mereka menjadi produk menarik.

Rapat Paripurna Peringatan HUT 109 Kota Malang, Usung Mandiri Tangguh Berkelanjutan
Rapat Paripurna DPRD Kota Malang dalam Peringatan HUT ke-109 Kota Malang kali ini mengusung tema Mandiri, Tangguh, dan Berkelanjutan.
Sambut HUT ke-109 Kota Malang, Perumda Tugu Tirta Suguhkan Kado Manis
Satu kado manis telah dipersiapkan Perumda Air Minum Tugu Tirta menyambut HUT ke-109 Kota Malang, 1 April 2023.
Bacakan LKPJ 2022, Sutiaji: Pertumbuhan Ekonomi Capai 6,32 Persen
Wali Kota Malang, Sutiaji sampaikan Laporan Keterangan Pertanggung Jawaban (LKPJ) Akhir Tahun Anggaran 2022. LKPJ dibacakan di depan seluruh anggota DPRD Kota Malang, Jumat (31/3/2023).
Belasan Pembalap Liar dan Kendaraan Diamankan Polresta Malang Kota
Polresta Malang Kota terus melakukan upaya untuk memelihara ketertiban masyarakat selama bulan Ramadan 1444 hijriah. Dengan melakukan Patroli gabungan yang diikuti oleh anggota Satlantas, Sat Samapta, Polsek jajaran beserta …
Wali Kota Malang Resmikan Rumah Esports Pertama di Indonesia
Pemerintah Kota (Pemkot) Malang kebut sejumlah subsektor ekonomi kreatif sebagai upayanya meningkatkan perekonomian. Salah satu hal baru adalah dengan diresmikannya Rumah Esports yang akan menjadi wadah para pemain esports bertalenta.
Permintaan Meningkat, Pengusaha Tempe Tingkatkan Kapasitas Produksi
Masuknya bulan Ramadan 1444 Hijriah menjadi berkah bagi pengusaha kripik tempe di Kota Malang. Salah satu usaha kripik tempe mengaku perlu meningkatkan kapasitas produksi untuk memenuhi permintaan pasar saat ramadan.
Cegah Banjir, DPURPKP Lakukan Pengerukan Sedimen di Dieng dan Janti
Dinas Pekerjaan Umum, Penataan Ruang, Perumahan dan Kawasan Permukiman (DPUPRPKP) Kota Malang melakukan pengerukan saluran drainase, Selasa (28/3/2023).
28 Sekolah Kota Malang Raih Penghargaan Adiwiyata
Kota Malang kembali membuktikan prestasinya dilingkup pendidikan. Kali ini, sebanyak 28 sekolah di Kota Malang mendapat penghargaan Adiwiyata, mulai dari tingkat kota, tingkat nasional hingga mandiri.
Sutiaji Tegaskan Perlu Koneksitas Antar Daerah Sebagai Solusi Mengatasi Banjir
menurut Sutiaji, untuk mengatasi banjir di Kota Malang, salah satu solusi terkait koneksitas antar daerah. Karena sistem saluran air sebagai solusi dalam mengatasi banjir adalah sistem yang tidak hanya berada di Kota Malang, namun lintas daerah.
Air Hampir Setinggi Jendela, Rumah Warga Ambrol Terkikis Air Sungai Sukun
Sebuah rumah yang ada di RT 5 RW 2 Kelurahan Sukun Kota Malang ambrol diduga akibat gerusan aliran air Sungai Sukun, Jumat (24/3/2023) petang.
Terparah Tahun Ini, Banjir di Jalan Galunggung Kota Malang
Banjir setinggi hingga perut orang dewasa kembali melanda di Jalan Galunggung, Kota Malang, Jumat (24/3/2023). Demi mengantisipasi kendaraan mogok akibat banjir, warga setempat memblokir jalan untuk dialihkan ke rute lain.
KPU Kota Malang Tindaklanjuti Temuan Ketidakpatuhan Saat Coklit
KPU Kota Malang menanggapi ratusan temuan ketidakpatuhan dalam masa pencocokan dan penelitian (coklit) yangh telah disampaikan Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) kepada KPU Kota Malang.
Sehari Jelang Bulan Puasa, Penjual Bunga Ziarah Tuai Berkah
Penjual bunga panen berkah jelang memasuki Bulan Ramadan 1444 H. Termasuk para penjual bunga di sekitaran tempat pemakaman umum (TPU) Samaan Kota Malang.
Peringatan Hari Nyepi di Alun-alun Tugu Malang, Wali Kota: Malang adalah Milik Bersama
Di Kota Malang, peringatan Tawur Agung Kesanga Tahun Saka 1945 digelar di sekitaran Bundaran Alun-alun Tugu Malang, Selasa (21/3/2023).
Personel Kodim 0833 Turut Musrenbang RKPD Kota Malang 2024
Musrenbang RKPD Kota Malang mengusung tema “Transformasi Ekonomi yang Inklusif dan Berkelanjutan, dengan melalui Peningkatan daya saing dan tata kelola pemerintahan yang responsif dan adaptif”.
Peringati Hari Air Sedunia, Minum Air Bareng Langsung dari Kran ZAMP
Kota Malang menjadi tuan rumah atas kegiatan kolaborasi dengan Kementerian Kesehatan RI dalam memperingati Hari Air Sedunia 2023.



















