Bersamaan pelaksanaan Musrenbang Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Provinsi Jawa Timur Tahun 2022 di Ballroom Hotel Shangri-La Surabaya, Kamis (15/4/2021). Telah diserahkan secara resmi Penghargaan Perencanaan Pembangunan Daerah (PPD) Terbaik Kabupaten/Kota Tingkat Provinsi Jawa Timur.
Sebanyak 43 SPPG di Kota Malang kembali beroperasi di awal tahun 2026. Puluhan SPPG tersebut kembali mendistribusikan Makanan Bergizi Gratis (MBG) kepada ….
Berita Terbaru
Tag: Kota Malang
Sutiaji Perbolehkan Pasar Takjil, Asal Terapkan Ini
Pasar takjil menjadi buruan masyarakat dalam memilih menu buka puasa. SE Walikota yang memperbolehkan pasar takjil dengan beberapa ketentuan. Di antaranya tidak berkerumun dan tidak di badan/bahu jalan (aspal, red).
Evaluasi PPKM Mikro Tren Kota Malang Menurun, Ketentuan Zona Diperketat
Sebagaimana Instruksi Menteri Dalam Negeri Nomor 7 tahun 2021, PPKM mikro kembali diberlakukan mulai 6 April hingga 19 April 2021. Evaluasi Kota Malang mengalami tren penurunan dengan bertambahnya zona kuning, karena peraturan baru soal kriteria zona.

Pasar Takjil Diperbolehkan, Berikut Yang Harus Diperhatikan
Momen Ramadan identik dengan pasar takjil yang menjamur di berbagai sudut kota. Di Kota Malang, pasar takjil diperbolehkan asal tidak sampai memakan badan jalan, karena mengganggu lalu lintas.
Walikota Malang Dorong OPD Belanja 40 Persen Produk UMKM Lokal
Walikota Malang mendorong Usaha Menengah Kecil Mikro (UMKM) masuk dalam pengadaan barang dan jasa. Pemerintah Daerah diwajibkan mengalokasikan setidaknya 40 persen anggaran belanja dengan memprioritaskan produk lokal.
DPR RI – Walikota Tinjau UTBK SBMPTN Tanpa Tes Rapid di UB
Ditemani Walikota Malang, serta Rektor Universitas Brawijaya (UB), anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR RI) meninjau proses Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN). Hal tersebut dikarenakan hanya di Malang yang tidak menggunakan tes rapid antigen.
Dispangtan Sosialisasi Lomba Urban Farming Kategori Dasawisma
Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (Dispangtan) Kota Malang menggelar sosialisasi Lomba Urban Farming kategori Dasawisma Kelurahan Tingkat Kota Malang tahun 2021. Melalui pemberdayaan masyarakat dalam penganekaragaman konsumsi pangan berbasis sumberdaya daya lokal.
Walikota Letakkan Batu Pertama Masjid ‘An Nahdlah’ Bunulrejo
Walikota Malang meletakkan batu pertama pembangunan ‘Masjid An Nahdlah’ di Jalan Lahor 38B Kelurahan Bunulrejo, Kecamatan Blimbing, Kota Malang. Dengan disaksikan oleh tokoh masyarakat dan warga setempat.
Jaga Malang, Forpimda Kota Malang Kolaborasi Mahasiswa Papua
Sebagai wujud menjaga persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia, Walikota Malang Sutiaji mengunjungi asrama kost paguyuban mahasiswa Teluk Wondama Papua Barat di kawasan Bajang Ratu, Lowokwaru Malang, Minggu (11/4/2021).
Pengurus Pergatsi Dikukuhkan, Gateball Resmi Masuk Kota Malang
Pengukuhan pengurus Persatuan Gateball Seluruh Indonesia (Pergatsi) Kota Malang 2021 – 2025, di Ballroom Hotel Harris Conventions, Kota Malang. Menandai olahraga Gateball resmi hadir di Kota Malang, Sabtu (10/4/2021) siang.
KBP Gelar Megengan, Bentuk Menyambut Bulan Ramadhan
Banyak cara yang dilakukan dalam menyambut bulan suci Ramadhan. Kampung Budaya Polowijen (KBP) Kecamatan Blimbing Kota Malang menggelar ‘Megengan Mapag Wulan Siam’ bersama komunitas Perempuan Bersanggul Nusantara.
Dorong ‘Perwira’, Wagub: Ujian Terbesar Wirausahawan di Kegagalan Pertama
Wakil Gubernur Jawa Timur menilai Perwira (Pemuda Wirausaha) adalah komunitas yang mampu menghasilkan wirausahawan muda inspiratif. Namun dalam memulai, acapkali mengalami kegagalan pertama sebagai ujian terbesar bagi pemuda.
Perkuat Sinergitas Ormas, Walikota Malang: Viralkan Kebaikan
Walikota Malang Drs. H. Sutiaji hadir dalam Pemantapan Pelaksanaan Pemberdayaan dan Pengawasan Ormas Kota Malang di Ijen Suites Resort & Convention Hotel Kota Malang, Jumat (9/4/2021). Walikota menekankan untuk saling menebarkan kebaikan di Kota Malang.
Uji Publik Selesai, Ini Kesan Ketiga Calon Sekda Kota Malang
Bertempat di Ngalam Comand Center (NCC) Balaikota Malang, ketiga calon Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Malang selesai menjalani Uji Publik. Sesuai abjad ketiganya, Erik Setyo Santoso, Handi Priyanto, dan Subkhan.
Uji Publik Calon Sekda, Sutiaji Nilai Pengalaman Berjenjang Sangat Penting
Ketiga bakal calon Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Malang menjalani Uji Publik secara terbuka. Uji publik yang pertama di Indonesia. Ketiganya diuji oleh Forkopimda yang disiarkan secara langsung melalui channel YouTube Pemerintah Kota Malang, Kamis (8/4/2021).
PJU di Kota Malang Surplus, Sutiaji: Kita Butuh Smartnya
Penerangan Jalan Umum (PJU) di Kota Malang mengalami surplus yang lumayan sekitar Rp4 miliar. Namun Walikota mengharapkan kedepan bisa mempunyai report atas kerusakan secara langsung, sejalan dengan wacana menjadikan smart city.
Bapenda Launching Pelayanan Publik Berbasis Elektronik e-SPPT PBB
Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kota Malang, melaunching Pelayanan Publik Berbasis Elektronik e-SPPT PBB dan Gebyar Panutan Pajak Daerah Kota Malang, di halaman depan Balaikota Malang, Rabu (7/4/2021). Launching ini sebagai bentuk komitmen Bapenda untuk totalitas memberikan layanan kepada masyarakat Bhumi Arema.
Kodim 0833 Kota Malang Gelar Komsos dengan Komponen Masyarakat
Kodim 0833/Kota Malang menggelar kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dengan Komponen Masyarakat. Mengusung tema “Merajut Persatuan dan Kesatuan Bangsa”, di Aula Makodim 0833 Jl. Kahuripan No.6 Malang, Rabu (7/4/2021).
Tanggapi Flare dan Pesawat Kertas, Sutiaji: Itu Biasa, Bahasa-bahasa Arema
Menanggapi penyalaan flare di luar gerbang dan kertas yang dimasukkan di halaman rumah dinasnya. Walikota Malang Sutiaji menyatakan, penyampaian aspirasi oleh oknum suporter yang diduga Aremania, adalah hal yang biasa. Bukan sebuah teror maupun ancaman.



















