Setelah mengikuti rakor evaluasi PPKM Darurat bersama Ibu Gubernur Jawa Timur Dan Forkopimda Provinsi Jawa Timur, Walikota Malang Drs. H. Sutiaji melakukan patroli keliling Kota Malang, dari Rabu (7/7/2021) malam pukul 22.30 sampai Kamis (8/7/2021) dini hari pukul 02.00.
DPRD Kota Malang prioritaskan pengesahan Perda Sumber Daya Air (SDA) dan Ruang Terbuka Hijau (RTH) pada tahun 2026. Sementara, penataan kabel atau ducting ….
Berita Terbaru
Tag: Kota Malang
Tingginya Pelanggaran, Satgas PPKM Darurat Tegas Lakukan Penyekatan dan Penindakan
PPKM Darurat telah berjalan selama lima hari dinilai belum efektif. Polresta dan tim gabungan bakal memberlakukan penyekatan hingga jam malam.
Kota Malang Zona Merah, RST Soepraon Bakal Jadi RS Darurat
Masuk zona merah akibat banyak terkonfirmasi positif membuat Pemkot Malang mengambil langkah cepat. Bakal ada tambahan rumah sakit darurat, selain Safehouse dan rumah sakit rujukan yang telah ada, yaitu RST Soepraon.

Langgar PPKM Darurat, 27 Kendaraan R4 Putar Balik, 50 Pelaku Usaha di-BAP
Tim gabungan Satgas PPKM Darurat Kota Malang telah memaksa 27 kendaraan putar balik, selama pelaksanaan penyekatan di pintu Exit Tol Malang (Madyopuro), Sabtu-Selasa (3-6/7/2021). Lantaran tidak memenuhi kelengkapan persyaratan pada masa PPKM Darurat, dari 199 kendaraan roda 4 yang telah diperiksa.
Sabar, Sebentar Lagi KTP Non Malang Bisa Vaksinasi
Akhir-akhir ini antusiasme peserta vaksinasi menjadi atensi Pemerintah Kota Malang. Kabar gembira masyarakat ber Kartu Tanda Penduduk (KTP) luar Kota Malang kedepan bisa melakukan vaksinasi.
Fluktuasi Kebutuhan Oksigen dan Obat-obatan, Walikota: Kuncinya Taat Prokes
Merespon kabar ketersediaan oksigen, obat-obatan sudah mulai langka. Pemerintah Kota (Pemkot) Malang meninjau penyedia alat kesehatan dan dua rumah sakit, agar bisa segera dicari solusi dan diatasi.
Forum Kota Sehat Awali Vaksinasi Massal
Forum Kota Sehat mengawali vaksinasi massal dengan memvaksin relawan, Palang Merah Indonesia (PMI) dan salah satu perusahaan gerai, dalam rangka mendukung program vaksinasi diseluruh lapisan masyarakat. Meski nantinya, Pemkot Malang akan menggelar vaksinasi massal pekan depan.
Gebyar Sadar Pajak Bapenda Siapkan Mobil, Motor dan Puluhan Hadiah Lainnya
Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) akan kembali menggelar ‘Gebyar Sadar Pajak’ yang direncanakan pada Rabu, 28 Juli 2021 mendatang. Tidak tanggung-tanggung hadiahnya berupa mobil, empat sepeda motor, dan belasan item menarik lainnya.
Pemkot Malang Gelontor Lagi Vaksinasi Massal Pekan Depan
Percepatan vaksinasi di Kota Malang terus dimasifkan. Minggu depan Pemkot Malang bakal menggelar vaksinasi masal di beberapa titik, dimungkinkan menggunakan drive thru guna mengurangi kerumunan antrian.
Dinkes-UB Matangkan Penggunaan Safehouse UB Dieng
Safehouse baru direncanakan berada di Rusunawa Universitas Brawijaya (UB) kawasan Dieng terletak di Desa Kalisongo, Kecamatan Dau, Kabupaten Malang. Sejauh ini masih menginventarisir jumlah kebutuhan tenaga kesehatan (nakes), serta teknis lainnya.
Pemkot Malang Masifkan Belasan Ribu Vaksinasi Per Hari
Program vaksinasi nasional ‘Satu Juta Vaksin per Hari’ untuk memperkuat imunitas masyarakat terus dimasifkan. Mensukseskan hal itu, Pemerintah Kota (Pemkot) Malang bakal menggalakkan vaksinasi sekitar belasan ribu per hari.
Kota Malang Kembali Inflasi, Nasional-Jatim Alami Deflasi
Dibandingkan secara nasional dan wilayah Jatim secara umum mengalami deflasi, Kota Malang justru kembali mencatatkan inflasi. Dimana secara nasional pada bulan Juni 2021, tercatat mengalami deflasi -0,16% (mtm). Begitu juga dengan Jawa Timur yang mencatatkan deflasi sebesar -0,14% (mtm).
Kabar Laka Lantas PJU Padam, Kapolresta Makota: Jangan Langsung Dikaitkan
Beredar kabar dalam postingan instagram @ngalamlop ada korban kecelakaan hingga mengalami luka-luka diduga akibat pemadaman Penerangan Jalan Umum (PJU). Kepolisian masih akan menyelidiki kebenaran berita tersebut.
Wajib Take Away, Begini Tanggapan Pemilik Usaha Kuliner
Banyak pemilik usaha kedai kafe dan tempat makan merasakan dampak Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat mulai 3 sampai 20 Juli 2021. Selain keluhan sepinya pembeli, hingga harus memanajemen ulang agar bisa bertahan dan menggaji karyawan.
PPKM Darurat, 22 Kampung Tematik Tutup Sementara Tak Layani Wisata
Memaksimalkan penekanan kasus covid-19, sekitar 22 kampung tematik di Kota Malang menutup sementara tempat wisatanya dan tidak melayani kunjungan wisata. Sekaligus bentuk dukungan Pemberlakukan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat.
Tim Gabungan Sosialisasi PPKM Darurat, Geruduk Pasar Hingga Kafe
Pemkot Malang dan tim gabungan sosialisasikan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat di beberapa titik pada hari pertama. Mulai dari pasar, rumah makan, sampai deretan kafe yang berada di Kelurahan Sudimoro, Kecamatan Lowokwaru, Kota Malang.
Hari Ini Safehouse Penuh, Genjot Vaksinasi Tambahan 2.850 Vial AstraZeneca
Meningkatnya kasus terkonfirmasi covid-19 membuat rumah isolasi atau Safehouse penuh. Langkah pencegahan dilakukan Dinkes Kota Malang dengan mengalakkan vaksinasi dan mengusulkan sejumlah vaksin tambahan. Sekaligus mengimbangi animo masyarakat akan permintaan vaksin.
Tim Gabungan Sidak Lapangan PPKM Darurat Hari Pertama, Temukan Ini
Mengawali hari pertama Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat, tim gabungan langsung turun lapangan melakukan penertiban kepada masyarakat. Beberapa titik yang dianggap berpotensi menimbulkan kerumunan dan melanggar protokol kesehatan (prokes) langsung ditertibkan.
Pemkot Malang Bakal Kucurkan Bansos di PPKM Darurat
Pemerintah Kota (Pemkot) Malang bakal memberikan dana bantuan sosial (bansos) kepada masyarakat yang terdampak Pelaksanaan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat.



















