Malang, SERU.co.id – BPJS Kesehatan gandeng Politeknik Kesehatan Kemenkes Malang gelar BPJS Kesehatan Mengajar dengan tema ‘Fundamental Jaminan Kesehatan’, Jumat (25/10/2024). Acara ini dihadiri ratusan …
Malang, SERU.co.id - Universitas Brawijaya (UB) berperan penting mengantarkan Kota Malang meraih UNESCO Creative City ...
Berita Terbaru
Kategori: PENDIDIKAN
Bapanas Dukung Penuh Gerakan Pangan Lokal dalam Rangkaian Dies Natalis ke-62 UB
Malang, SERU.co.id – Badan Pangan Nasional (Bapanas) Indonesia, apresiasi dan dukung penuh terhadap gerakan pangan lokal yang dilakukan sebagai salah satu rangkaian kegiatan dies natalis …
Polinema Gelar Wisuda Tahap III 2024, 868 Lulusan Siap Berkarya di Dunia Kerja
Malang, SERU.co.id – Politeknik Negeri Malang (Polinema) menggelar wisuda tahap III tahun 2024 di Graha Polinema, Sabtu (26/10/2024). Sebanyak 868 wisudawan dari jenjang Magister Terapan, Sarjana Terapan, …
Unikama Lepas 470 Wisudawan, Lahirkan Lulusan Siap Berkontribusi
Malang, SERU.co.id – Universitas PGRI Kanjuruhan Malang (Unikama) melepas 470 wisudawan dalam wisuda semester genap, Sabtu (26/10/2024). Acara wisuda ini menjadi momen penting menandai keberhasilan akademik para …
UB Launching Mimbar Magazine dan Penganugerahan Duta KIP
Divisi Informasi dan Kehumasan Universitas Brawijaya (UB) melaunching majalah ‘Mimbar Magazine, Majalah Kampus Universitas Brawijaya’ yang terbit per semester. Selain melaunching Mimbar Magz (sebutan Mimbar Magazine), dilakukan penganugerahan Duta Keterbukaan Informasi Publik (KIP) di Auditorium UB, Rabu (23/10/2024).
Presiden Prabowo Percayakan Penasihat Khusus Bidang Urusan Haji pada Mantan Rektor UMM Muhadjir Effendy
Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto melantik sejumlah penasihat khusus dan kepala badan, pada Selasa (22/10/2024). Satu diantaranya adalah Prof. Dr. Muhadjir Effendy, M.A.P. yang menjadi penasihat khusus presiden Bidang Urusan Haji.
Prof Muhadjir Effendy Apresiasi ME Awards, Ajang Kompetisi Pendidikan Unggulan Muhammadiyah
Prof Muhadjir Effendy mengapresiasi Muhammadiyah Education (ME) Awards 2024 sebagai ajang kompetisi pendidikan unggulan di kalangan Muhammadiyah. Diikuti lebih dari 4.500 siswa-siswi, guru, kepala sekolah, sekolah, hingga tenaga kependidikan berbagai sekolah dari SD, SMP, hingga SMA dalam 18 cabang lomba. Sehingga ME Awards mampu memotivasi civitas akademisi menjadi yang terbaik dan mendorong Muhammadiyah lebih unggul.
Peringati HSN, Pj Wali Kota Malang Ajak Santri Sambung Juang, Merengkuh Masa Depan
Memperingati Hari Santri Nasional (HSN), Penjabat (Pj) Wali Kota Malang, Iwan Kurniawan ST MM memimpin Apel Hari Santri 2024 di Halaman Balai Kota Malang, Selasa (22/10/2024). Sekaligus membuka Halal Market Day 2024 di Jalan Gajahmada, Kota Malang, sebagai penghormatan sekaligus mengenang peran santri dan ulama dalam perjuangan kemerdekaan Indonesia.
Musyawarah PII Kota Malang, Dekan FT UB Jadi Ketua Terpilih
Musyawarah Persatuan Insinyur Indonesia (PII) cabang Kota Malang bahas pemilihan Ketua PII dan penyampaian Laporan Pertanggungjawaban (LPJ) oleh pengurus sebelumnya. Hasil Musyawarah PII Kota Malang memutuskan Ketua PII Kota Malang terpilih, Prof Ir Hadi Suyono ST MT PhD IPU ASEAN Eng, menggantikan Prof Ir Ludfi Djakfar MSCE PhD IPU.
Sam HC Paparkan Program ‘9 Sing Anyar’ di Kampus UB
Talkshow bertema ‘Kota Malang, Mau Dibawa Kemana?’ digelar di Gedung Widyaloka Universitas Brawijaya (UB), Senin (21/10/2024). Acara ini dihadiri 1 (satu) dari 3 (tiga) calon Wali Kota Malang dari pasangan calon (paslon) nomor 2 (dua), Heri Cahyono (HC). Talkshow ini diharapkan menjadi wadah diskusi masyarakat Malang, khususnya akademisi, dalam menilai visi dan misi para calon Wali Kota Malang.
Magister Ilmu Komunikasi UB dan Charles Sturt University Rumuskan Program Double Degree Internasional
Program Studi Magister Ilmu Komunikasi Universitas Brawijaya (UB) rapat kerja sama dengan Charles Sturt University (CSU) di Bathurst, Australia Jumat-Selasa (11-15/10/2024). Tujuannya, untuk merancang program international double degree dengan fokus Master of Digital Media and Global Communication.
UB Bangkit di PIMNAS 2024, Raih 8 Medali dan Naik Peringkat
Surabaya, SERU.co.id – Universitas Brawijaya (UB) kembali mencetak prestasi gemilang dalam ajang bergengsi Pekan Ilmiah Mahasiswa Nasional (PIMNAS) XXXVII di Universitas Airlangga Surabaya (14-19/10/2024). Berkat …
Luluskan 273 Wisudawan, Rektor Universitas Ma Chung: Langsung Kerja dan Menciptakan Kerja
Malang, SERU.co.id – Universitas Ma Chung meluluskan 273 wisudawan-wisudawati dalam Wisuda XIV di Balai Pertiwi Universitas Ma Chung, Sabtu (19/10/2024). Mereka berasal dari 9 (sembilan) program studi …
Dies Natalis ke-70 UM dan Lustrum XIV Wujudkan Inovasi Prestasi Dunia
Universitas Negeri Malang (UM) menggelar perayaan Lustrum XIV dan Dies Natalis ke-70 bertemakan ‘Sehat Bahagia, Prestasi Mendunia.’ Tema ini mencerminkan upaya UM terus berinovasi menjadi universitas berkelas dunia, sekaligus momentum refleksi perjalanan panjang UM selama tujuh dekade.
Dua Tim Teknik Sipil Polinema Raih Juara 3 KBGI Baja dan Beton Pracetak
Malang, SERU.co.id – Meski bermodalkan semangat tinggi dan biaya pas-pasan, dua tim Teknik Sipil Politeknik Negeri Malang (Polinema) berhasil mempersembahkan dua penghargaan bergengsi. Keduanya meraih juara 3 …
Pemkot Malang Gelar Sarasehan HSN, Wujudkan Santri Tangguh Merengkuh Masa Depan
Memperingati Hari Santri Nasional (HSN) 2024, Pemerintah Kota (Pemkot) Malang melalui Bagian Kesejahteraan Rakyat menggelar ‘Sarasehan Hari Santri di Malang.’ Mengusung tema ‘Santri Tangguh Merengkuh Masa Depan’ untuk meneguhkan peran santri membangun masa depan berdaya saing dan berlandaskan nilai-nilai agama.
Universitas Brawijaya Perkuat Kolaborasi Internasional dengan Universitas di Selandia Baru
Malang, SERU.co.id – Program Studi Kewirausahaan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Brawijaya (FEB UB) inisiasi kegiatan strategis dengan berbagai institusi pendidikan di Selandia Baru. Yaitu …
Polinema PSDKU Lumajang Tandatangani Perjanjian Kerjasama 19 Mitra
Malang, SERU.co.id – Politeknik Negeri Malang (Polinema) melalui Wadir IV Bidang Perencanaan dan Kerjasama melaksanakan Penandatangan Perjajian Kerjasama. Antara Polinema-PSDKU Lumajang bersama mitra industri, lembaga dan instansi …




























