Universitas Widyagama (UWG) Malang kembali menggelar Wisuda ke-84 Program Diploma, Sarjana, dan Pascasarjana Tahun Akademik 2023/2024. Dengan mencetak 460 lulusan cendekiawan yang siap berkarya mengaplikasikan keilmuannya di masyarakat, dunia usaha, dunia industri dan dunia kerja.
Malang, SERU.co.id - Universitas Brawijaya (UB) berperan penting mengantarkan Kota Malang meraih UNESCO Creative City ...
Berita Terbaru
Kategori: PENDIDIKAN
Kunjungan Kerja Luar Negeri Presiden Prabowo Dinilai Strategis untuk Ekonomi Indonesia
Kunjungan kerja luar negeri yang dilakukan Presiden Republik Indonesia (RI), Prabowo Subianto dinilai membawa dampak positif bagi perekonomian Indonesia. Langkah ini dianggap strategis untuk memperkuat hubungan bilateral dengan berbagai negara di tengah tantangan ekonomi global.
UB Gelar Seminar dan Pameran Teknologi, Dorong Sinergi Akademisi dan Industri
Universitas Brawijaya (UB) menggelar Seminar Nasional Pengabdian kepada Masyarakat, Pameran Teknologi Tepat Guna, serta Research, Community and Industry Matching. Ketiga kegiatan ini diinisiasi oleh Direktorat Riset dan Pengabdian kepada Masyarakat (DRPM) UB untuk mendorong kolaborasi antara akademisi, pemerintah dan dunia industri.
Gedung Tekno UB Resmi Dibuka, Fasilitas Canggih untuk Riset dan Layanan Publik
Universitas Brawijaya (UB) meresmikan Gedung Tekno Entrepreneurship melalui acara Grand Opening serta Open House & Mini Expo UPT LRT 2024, Selasa (19/11/2024). Gedung ini diharapkan dapat menjadi pusat pengembangan riset, inovasi dan layanan masyarakat.
Wacana Coding SD-SMP, UMM Telah Berlakukan untuk Mahasiswa Baru
Wacana penerapan coding dalam kurikulum pendidikan dasar dan menengah diajukan Wakil Presiden Indonesia kepada Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Mendikdasmen) Indonesia, Prof Abdul Mu’ti. Menjadikan coding sebagai mata pelajaran pilihan di sekolah-sekolah dalam mencetak generasi cakap digital dalam menyongsong Indonesia Emas 2045. Menariknya, wacana tersebut sudah dilaksanakan Universitas Muhammadiyah Malang (UMM) sejak September 2024.
Mahasiswa UB Perdalam Teknologi Electric Vehicle di Beifang Automotive Education China
Sepuluh mahasiswa Fakultas Teknik Universitas Brawijaya (FT UB) mengikuti pelatihan kendaraan listrik di Beifang Automotive Education, Beijing, China. Kegiatan ini memberikan kesempatan bagi mahasiswa untuk mempelajari teknologi Electric Vehicle (EV) secara mendalam pada Minggu-Sabtu (3-30/11/2024).
Polinema Cetak Enam Dosen Poliban Jadi Trainer BIM 5D Software Cubicost
Politeknik Negeri Malang (Polinema) mencetak 6 (enam) dosen Jurusan Teknik Sipil dan Kebumian Politeknik Negeri Banjarmasin (Poliban) menjadi trainer. Dalam Training of Trainer (ToT) BIM 5D Software Cubicost selama 5 (lima) hari, Kamis-Selasa (14-19/11/2024).
UM Kukuhkan Empat Guru Besar, Diharapkan Jadi Inspirasi Sivitas Akademika
Malang, SERU.co.id – Universitas Negeri Malang (UM) menggelar Sidang Terbuka Senat Akademik Pengukuhan Guru Besar di Aula Gedung Kuliah Bersama (GKB) A19 Lantai 9, Kamis (14/11/2024). Keempat …
Gelar Public Cupping, UB Kenalkan Cita Rasa Kopi Khas Cagar Biosfer Jawa Timur
Malang, SERU.co.id – Universitas Brawijaya (UB) kembali menunjukkan kepeduliannya terhadap kekayaan alam lokal. Bekerja sama dengan Kembang Galengan, Bumi Kopi Malang dan Sumber Wandhe Coffee …
Prof Nyoman Ruja: Sosiologi Pedesaan Tekan Kemiskinan Ekstrem di Indonesia
Malang, SERU.co.id – Kemiskinan ekstrem di Indonesia masih menjadi masalah kompleks yang memerlukan pendekatan holistik dan menyeluruh. Upaya pengentasan kemiskinan ini semakin penting dengan kontribusi dari perspektif …
Angka Pernikahan Dini di Kota Malang Menurun, Didominasi Kecamatan Kedungkandang
Berdasarkan data yang dimiliki oleh Kementerian Agama (Kemenag) Kota Malang, angka pernikahan dini di Kota Malang dibandingkan tahun 2023 mengalami penurunan. Dimana salah satu kecamatan yang memiliki angka pernikahan dini terbanyak di Kecamatan Kedungkandang.
Polinema Gelar Pelatihan dan Sertifikasi Ahli Madya Teknik Bangunan Gedung
Politeknik Negeri Malang (Polinema) membuka Pelatihan dan Sertifikasi Ahli Madya Teknik Bangunan Gedung program non degree peningkatan kompetensi dosen vokasi. Bertempat di gedung Jurusan Teknik Sipil lantai 4, Selasa (12/11/2024).
Drama Musikal Ken Arok dan Ken Dedes Sukses Memukau Pesta Rakyat UM
Malang, SERU.co.id – Departemen Sastra Indonesia (DSI), Fakultas Sastra Universitas Negeri Malang (UM) sukses menggelar drama musikal ‘Lagu Cinta Sang Pecinta Ken Arok dan Ken …
Wamen Dikti Saintek RI Berikan Pesan Inspiratif di Student Day UMM
Wakil Menteri Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi (Wamen Dikti Saintek) Republik Indonesia (RI), Prof Dr Fauzan MPd memberikan motivasi kepada ribuan mahasiswa Universitas Muhammadiyah Malang (UMM). Dalam pembukaan ‘Student Day’ UMM, untuk mengantarkan mahasiswa agar mampu mengenali potensi yang ada dalam diri mereka.
UB Raih Penghargaan Best Performance Improvement di QS Higher Ed Summit Asia Pasifik 2024
Universitas Brawijaya (UB) sukses meraih penghargaan Best Performance Improvement dalam Quacquarelli Symonds (QS) Higher Ed Summit Asia Pacific 2024. Penghargaan ini diberikan sebagai apresiasi atas peningkatan signifikan UB dalam peringkat global dan regional QS Asia University Rankings 2025. Capaian tersebut mencerminkan dedikasi UB untuk terus meningkatkan kualitas dan reputasinya di dunia internasional.
UB Naik Signifikan Peringkat QS Asia University Rankings 2025, Tempati Posisi 172
Malang, SERU.co.id – Universitas Brawijaya (UB) mencatat pencapaian luar biasa dengan kenaikan peringkat signifikan dalam QS Asia University Rankings 2025. Dalam pemeringkatan terbaru QS Higher …
Finalis Daihatsu SMK Skill Contest ke-8 Regional Jatim Bali dan NTB Berebut Tiket Nasional
Daihatsu SMK Skill Contest ke-8 Regional Jawa Timur (Jatim), Bali dan Nusa Tenggara Barat (NTB) telah memasuki tahap final. Tim juri menetapkan 3 (tiga) tim finalis, yakni SMKN 1 Purwosari Kabupaten Pasuruan sebagai juara 1, SMK Dwija Bhakti 2 Jombang sebagai juara 2, dan SMKN 3 Bendo Magetan sebagai juara 3.
40 Perguruan Tinggi Taiwan dan Indonesia Gelar Expo Pendidikan di Graha Polinema
Malang, SERU.co.id – Sekitar 40 perguruan tinggi Taiwan dan Indonesia turut Expo Pendidikan di Graha Politeknik Negeri Malang (Polinema), Kamis (7/11/2024). Terbagi 15 kampus dari Taiwan dan …
Polinema Gelar Pelatihan dan Sertifikasi BIM Revit-Cubicost dan Tekla bagi 25 Dosen Vokasi
Malang, SERU.co.id – Jurusan Teknik Sipil Politeknik Negeri Malang (Polinema) menggelar pelatihan dan sertifikasi Program Non Degree Peningkatan Kompetensi bagi Dosen Vokasi. Diikuti sejumlah perguruan tinggi vokasi …




























