PEMERINTAHAN

Pj Wali Kota Malang Percepat Penataan Parkir Kayutangan Heritage untuk Dongkrak Estetika dan Kenyamanan Wisatawan

Peningkatan jumlah pengunjung di kawasan wisata heritage Kayutangan menjadi tantangan serius bagi pemerintah Kota Malang. Sejak kawasan ini dipromosikan sebagai destinasi wisata unggulan, volume kendaraan yang memadati area tersebut semakin tinggi dan seringkali menyebabkan kemacetan. Hal ini menjadi perhatian khusus Pj Wali Kota Malang dan mendesak percepatan penataan parkir di area tersebut.

selamat tahun baru 2026
PEMERINTAHAN, TRAVELLER

Wisata Kayutangan Heritage akan Segera Bebas dari Kabel yang Berseliweran

Secara simbolis, Wali Kota Malang, Drs Sutiaji melakukan pemotongan tiang provider internet milik PT Telekomunikasi Indonesia (Telkom), yang berlokasi di Jalan Jendral Basuki Rahmat, Kelurahan Kauman, Kecamatan Klojen, Kota Malang. Pemotongan ini merupakan tanda, jika kabel jaringan milik Telkom sudah di tanah di bawah tanah dengan tujuan mempercantik kawasan wisata Kayutangan Heritage, Minggu (30/7/2023) siang.