PENDIDIKAN

Fakultas Humaniora UIN Malang Siap Bersaing Menghadapi Revolusi Industri 4.0

Fakultas Humaniora Universitas Islam Negeri (UIN) Maulana Malik Ibrahim Malang gelar laporan kinerja semester ganjil dan koordinasi perkuliahan semester genap. Acara tersebut berlangsung meriah di ruang teater Fakultas Humaniora, Senin (12/2/2024). Fakultas Humaniora siap melangkah dan menjadi garda terdepan dalam menghasilkan lulusan berkualitas dan siap bersaing pada era Revolusi Industri 4.0

Iklan-HUT-memo-x-1-dekadek
PENDIDIKAN

Berawal dari Skripsi, Buku Karya Maulana Fajri Dilaunching di UM

Ahmad Basarah gandeng Universitas Negeri Malang (UM) adakan Sosialisasi Empat Pilar MPR RI sekaligus peluncuran buku ‘Media, Propaganda, Kolaborasi Politisi’. Buku karya Maulana Fajri mahasiswa UIN Jakarta ini membahas publisitas Ahmad Basarah dalam membumikan Pancasila. Kegiatan tersebut bertempat di aula Ki Hadjar Dewantara lantai 7 Fakultas Ilmu Sosial (FIS) UM, Jumat (9/2/2024).

PEMERINTAHAN, PENDIDIKAN, POLITIK

Ahmad Basarah Gandeng UM Sosialisasi Empat Pilar MPR RI

Fakultas Ilmu Sosial (FIS) dan Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas Negeri Malang (UM) menggelar Sosialisasi Empat Pilar MPR RI. Sosialisasi tersebut sekaligus peluncuran buku ‘Media, Propaganda, Kolaborasi Politisi: Studi Kasus Publisitas Ahmad Basarah Bumikan Pancasila’ di Aula Ki Hadjar Dewantara lantai 7 FIS UM. Harapannya kegiatan tersebut dapat menumbuhkembangkan kepedulian dan kecintaan terhadap ideologi Pancasila.