Berdasarkan rilis Badan Pusat Statistik (BPS), Indeks Harga Konsumen (IHK) Kota Malang pada Agustus 2022, Kota Malang secara bulanan mencatat deflasi sebesar 0,03 persen
DPRD Kota Malang prioritaskan pengesahan Perda Sumber Daya Air (SDA) dan Ruang Terbuka Hijau (RTH) pada tahun 2026. Sementara, penataan kabel atau ducting ….
Berita Terbaru
Tag: Kota Malang
Pasca Penetapan Harga Baru BBM, Polresta Malang Kota Pantau Beberapa Titik SPBU
Seiring dengan pengumuman resmi terkait penyesuaian harga Bahan Bakar Minyak (BBM), khususnya pertalite dan solar subsidi, Polresta Malang Kota, melaksanakan pemantauan dan pengamanan pada sejumlah titik SPBU.
Ngalup.co dan CaraBicara Gelar Startup Pitching Class
Ngalup Collaborative Network (Ngalup.co) bersama CaraBicara menggelar kegiatan Master Class dengan tajuk Startup Pitching Class. Kegiatan digelar di Ngalup Space Wilis, Sabtu (03/09/2022) guna memberikan solusi kepada startup yang sering gagal pitching…

Warung Bang Saleh Sudah 50 Tahun Jadi Jujugan Pecinta Sate dan Gule
Warung Sate & Gule Kambing Bang Saleh, merupakan salah satu kuliner legendaris yang ada di Kota Malang. Dari Tahun 1971 masih eksis hingga saat ini, dikarenakan kualitas cita rasa yang tak pernah berubah.
Potensi Air Hujan Masuk di Lantai Tujuh MCC, Walikota: Sesuai dengan Konsep
Pembangunan Gedung Malang Creative Center (MCC) sudah selesai secara fisik. Gedung yang memiliki delapan lantai tersebut mengusung konsep bangunan hijau (green building).
Polres Malang Tetapkan 4 Anak Pelaku Perundungan sebagai Tersangka
Polresta Malang Kota tetapkan empat terduga pelaku perundungan dan penganiayaan terhadap korban ABS (12) sebagai tersangka.
Stok BBM Aman Masyarakat Tidak Perlu Panic Buying
Sebelumnya isu terkait kenaikan harga BBM bersubsidi akan diterapkan pada, Kamis (1/9). Dampak dari isu tersebut, pemilik kendaraan rela mengantre dengan niatan mengisi penuh sebelum kebijakan tersebut diberlakukan. Akibatnya, antrean di Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) padat dan mengular, seperti yang sempat terjadi di Kota Malang.
Terduga Pelaku Perundungan Juga Mencekoki Miras hingga Memalak Korban
Tak hanya dibully dan dianiaya hingga ditelanjangi, ABS (12) bocah belia yang video penganiayaannya viral di media sosial, ternyata juga dipaksa untuk menenggak minuman keras dan dipalak para pelaku perundungan.
Beredar Video Perundungan Anak di Bawah Umur, Korban Alami Trauma
Beredar video di sosial media terkait perilaku perundungan terhadap anak di bawah umur oleh teman sebaya di Kota Malang, Kamis (1/9/2022).
Terkendala Status Lahan, Relokasi Puskesmas Bareng Diundur
Wacana pembangunan Puskesmas Bareng tampaknya tidak dapat direalisasikan pada tahun ini. Sebelumnya, Puskesmas yang terletak di tengah perkampungan tersebut direncanakan bakal direlokasi di Jalan Srikaya, Kelurahan Bareng, Kecamatan Klojen.
Garap Zona Tiga Kayutangan, Batu Andesit Patung Chairil Anwar Diganti
Pembangunan Zona Tiga Kayutangan Heritage memasuki tahap penggantian batu andesit di sekitar monumen Patung Chairil Anwar. Seperti yang terlihat sebelumnya, jika batu andesit di lokasi tersebut banyak yang rusak hingga menyebabkan jalanan bergelombang.
Pasar Kasin Kota Malang Raih Predikat SNI Pasar Rakyat
Berkat pembangunan secara kolaboratif, Pasar Kasin Kota Malang dinobatkan sebagai Pasar Rakyat yang memiliki SNI 8152-2021. Predikat sebagai pasar rakyat berstandar nasional ini langsung diberikan oleh Menteri Perdagangan RI, Zulkifli Hasan kepada Wali Kota Malang, Drs H Sutiaji. Dalam momen Penganugerahan Penghargaan Kementerian Perdagangan, di Samarinda, Rabu (31/8/2022) kemarin.
Pemilik Billboard ‘Say Yes To Alcohol’ Didenda Rp10 Juta
Pemilik kontruksi billboard ‘Say Yes To Alcohol’ harus menanggung denda Rp10 juta akibat tak mengetahui isi konten kliennya. Seperti diketahui, publik sempat dikagetkan dengan kemunculan reklame berisi ajakan pesta minuman keras (Miras) ‘Say Yes To Alcohol’ di salah satu tempat hiburan di Kota Malang.
Sidang Tipiring Satpol PP Kota Malang Didominasi Pelanggar Perda Reklame
Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Malang menggelar pelaksanaan Sidang Tindak Pidana Ringan (Tipiring) secara terbuka, di Mini Block Office Malang, Rabu (31/8/2022). Sebanyak 44 perkara di sidangkan pada kesempatan ini, 37 diantaranya adalah perkara terkait pelanggaran tentang pelaksanaan reklame.
Beragam Lomba dan Atraksi Warnai Lahirnya ‘Aremania Tugu Tirta’
Satu lagi entitas suporter lokal lahir dari Bhumi Arema. Dalam acara puncak peringatan HUT ke-77 Republik Indonesia dan HUT ke-35 Arema, digelar deklarasi ‘Aremania Tugu Tirta’ di kantor pusatnya, Selasa (30/8/22). Launching korwil anyar ini dirayakan penuh sukacita dan rasa bangga oleh jajaran direksi dan seluruh pegawai Perumda Air Minum Tugu Tirta.
Hadapi Kenaikan Harga BBM, Pemkot Malang Sebut Ketersediaan Aman
Wakil Wali Kota Malang Ir Sofyan Edi Jarwoko menyatakan, Pemerintah Daerah di Indonesia harus siap pasang badan untuk menjamin ketersedian BBM di wilayahnya. Di Kota Malang, ketersediaan BBM dipastikan aman
Kontrol Terhadap Laju Inflasi, Pemkot Aktifkan Program Kerja TPID
Pemerintah Pusat tengah menaruh atensi besar terhadap pengendalian inflasi. Kekhawatiran pemerintah terhadap kondisi inflasi sejalan dengan meroketnya berbagai harga komoditas di pasaran.
Viral!, Pencuri di Masjid Merjosari Gondol Tas Milik Korban Saat Salat Berjamaah
Masjid Raden Rahmat yang terletak di Jalan Joyo Utomo, Merjosari, Lowokwaru, menjadi sasaran pencuri. Kejadian yang sempat terekam di CCTV tersebut, pelaku melancarkan aksinya pada, Kamis (25/8/2022) pukul 12.00.
Buntut Anggota TPOK Terjerat Narkoba, Satpol PP Kota Malang Bakal Lakukan Tes Urin
Buntut kasus salah satu anggota Tenaga Pendukung Operasional Kegitan (TPOK) Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Malang yang tertangkap soal Narkoba, Jumat (19/8/2022) lalu.



















