Satlantas Polres Batu tidak hanya fokus pada pengaturan arus lalu lintas selama masa libur akhir tahun. Tetapi juga mengedepankan pelayanan kemanusiaan, melalui inovasi Mobil Si Bat Wan (Polisi Sahabat Wisatawan).
Penulis: Didik Sulistiyo
Tetap Aktif Bertugas di Hari Libur Natal, Wali Kota Batu Letakkan Batu Pertama Pembangunan Gedung KDMP di Desa Mojorejo
Di saat sebagian besar masyarakat menikmati momen libur nasional, Wali Kota Batu, Nurochman menunjukkan dedikasinya menjalankan agenda pembangunan ….
Berkah Nataru, Warung Sangguran dan Buah Tangan Kota Batu Banjir Tamu
Memasuki libur Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 (Nataru), selain berbagai obyek wisata di Batu yang ramai dikunjungi, rumah makan dan pusat oleh-oleh juga ….

Berniat Wisata Ke Jogja, Rombongan Wisatawan Palembang Tertipu Reservasi Villa Fiktif, Rp13,5 juta Raib
RN bersama 28 anggota keluarga besarnya tertipu Rp13,5 juta. Uang tersebut sedianya untuk membayar villa di kawasan Yogyakarta yang ditawarkan secara Online.
Pastikan Ibadah Natal Khidmat, Wali Kota Batu Sidak Pos Terpadu dan Sejumlah Gereja
menjelang malam kudus Natal 2025, Wali Kota Batu melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke sejumlah pos pengamanan dan gereja-gereja besar di Kota Batu
Wali Kota Nurochman Instruksikan Perumdam Among Tirto Perkuat Konservasi Sumber Air dan Layanan Publik
Wali Kota Batu, Nurochman, memberikan instruksi tegas kepada jajaran Perumdam Among Tirto untuk meningkatkan performa layanan s
Manjakan Wisatawan dan Petugas, Pos Nataru Batos Sediakan Layanan Pijat Gratis
Ada pemandangan berbeda di Pos Pengamanan (Pospam) Operasi Lilin Semeru 2025 yang berlokasi di depan Batu Town Square (Batos) Kota Batu. Selain menjadi pusat …
Okupansi Homestay Libur Nataru Masih 65 Persen, IHSA Prediksi Lonjakan Mulai Besok
Ketua Indonesia Home Stay Association (IHSA) DPC Kota Batu, Natalina Eriyanto kepada SERU.co.id menyebutkan, tingkat keterisian kamar (okupansi) homestay …..
Bayi yang Dikubur di Sumberpucung Merupakan Korban Aborsi Siswi SMK
Satreskrim Polres
Malang terus melakukan pendalaman terhadap kasus aborsi yang dilakukan siswa SMK PKL di Desa Ngebruk, Kecamatan Sumberpucung.
Satlantas Polres Batu Temukan 9 Bus Pariwisata Laik Jalan dengan Catatan
Dalam inspeksi mendadak (ramp check) yang digelar di area parkir Jatim Park 1, Selasa (23/12/2025), petugas menemukan mayoritas bus yang diperiksa masih memiliki catatan pelanggaran teknis dan administrasi.
Polres Batu Izinkan Pesta Kembang Api di Malam Tahun Baru, Keamanan Jadi Syarat Utama
Kepolisian Resor Batu memberikan lampu hijau bagi masyarakat maupun pelaku usaha yang ingin menyelenggarakan pesta kembang api pada malam pergantian tahun
Satlantas Polres Batu Lengkapi Atribut Supeltas Agar Lebih Semangat Bantu Atur Kelancaran Lalin Nataru
Satlantas Polres Batu melakukan penguatan personel di lapangan dengan kegiatan pembagian atribut kepada Sukarelawan Pengatur Lalu Lintas (Supeltas) di Kota Batu
Gereja Kecil dengan Intensitas Kegiatan Tinggi Jadi Prioritas Pengamanan Polres Batu
Kepolisian Resor (Polres) Batu melakukan penyesuaian strategi dalam pengamanan perayaan Natal tahun ini. Fokus pengamanan tidak lagi hanya terpusat pada gereja-gereja besar, namun juga memberikan prioritas ekstra kepada gereja kecil yang memiliki jadwal kegiatan padat dan jemaat yang melimpah.
Fordewi Kota Batu Gelar Raker, Siapkan Program Unggulan 2026
Forum Desa Wisata (Fordewi) Kota Batu sukses menggelar Rapat Kerja (Raker) akhir tahun di Kedai Kuliner Rakyat Mojorejo, Desa Mojorejo,
Amankan Perayaan Nataru, Polres Batu Gelar Apel Pasukan Operasi Lilin Semeru 2025
Polres Batu menggelar Apel Gelar Pasukan Operasi Lilin Semeru di Alun-alun Kota Batu, Jumat (19/12/2025). Apel dipimpin langsung oleh Kapolres Batu …..
Wali Kota Nurochman Dorong Kemandirian Lansia dan Disabilitas di Kota Batu
Pemerintah Kota Batu terus memperkuat komitmennya dalam memberikan perlindungan sosial bagi warga rentan. Wali Kota Batu, Nurochman, menyerahkan secara langsung Insentif Lanjut Usia dan Insentif Disabilitas Tahap II
Wali Kota Batu Salurkan Santunan BPJS Ketenagakerjaan bagi Tokoh Agama
Wali Kota Batu Nurochman, secara langsung menyerahkan santunan Jaminan Kematian (JKM) BPJS Ketenagakerjaan kepada ahli waris tokoh keagamaan


















