PERISTIWA

Jembatan di Kota Malang Sebagian Masih Aman

Satlantas Polresta Malang Kota bersama Dinas Pekerjaan Umum, Penataan Ruang, Perumahan dan Kawasan Permukiman (DPUPRPKP) Kota Malang, serta Tim Ahli Bangunan Gedung Universitas Brawijaya melakukan pengecekan kondisi jembatan. Hasil secara kasat mata tergolong aman dan tidak berbahaya.

selamat merayakan hari raya natal 2025

Prihatin Longsor Muharto, Perumda Tugu Tirta Salurkan Bantuan

Bencana tanah longsor yang terjadi di sempadan sungai kawasan Muharto Gang V, Selasa (5/4/22) lalu. Menyisakan trauma mendalam bagi para korban, warga sekitar dan masyarakat Kota Malang. Duka dan keprihatinan juga dirasakan segenap keluarga besar Perumda Air Minum Tugu Tirta Kota Malang, karena para korban yang kehilangan rumahnya lantaran ambrol ke sungai. Mereka merupakan pelanggan setia BUMD Air Minum eks PDAM Kota Malang tersebut.