Batu, SERU.co.id – Lembaga Sertifikasi Profesi Pariwisata Semesta Nusantara (LSP Paresta) adalah lembaga sertifikasi pihak ketiga (P3) yang berada di Kota Batu. Saat ini LSP …
Batu, SERU.co.id – Kelurahan Sisir di Kota Batu sukses menggelar puncak perayaan hari jadi mereka yang ke-191 ...
Berita Terbaru
Tag: Kota Batu
Koordinasi Lintas Sektoral Bahas persiapan Operasi Ketupat di Kota Batu
Polres Batu mengadakan kegiatan Rapat Koordinasi Lintas Sektoral membahas persiapan Operasi Ketupat di Hotel Senyum, Senin (17/3/2025). Acara ini dihadiri Wali Kota Batu, jajaran Forkopimda, serta perwakilan dari berbagai instansi/ Stakeholder baik dari unsur pemerintah maupun swasta.
Tim Penilai Kunjungi Finalis Lomba Desa dan Kelurahan Kota Batu 2025
Batu, SERU.co.id – Tim Penilai Pemerintah Kota (Pemkot) Batu mengunjungi Finalis Lomba Desa dan Kelurahan Kota Batu 2025. Mereka melakukan peninjauan lapangan untuk melakukan klarifikasi …
Ketua TP PKK Kota Batu, Siti Faujiah Siap Jalankan Program Unggulan
Batu, SERU.co.id – Jabatan Ketua TP PKK Kota Batu 2025-2030 resmi diamanatkan kepada Siti Faujiah Nurochman. Usai menjalani serah terima jabatan di Graha Pancasila, Balai …
Safari Ramadan Polres Batu di Ponpes Ar Ridlwan Dusun Kajang Mojorejo Batu
Hari ke Tujuh di Bulan Suci Ramadan 1446 Hijriyah, Polres Batu Kembali menggelar kegiatan pembagian bingkisan dan takjil dengan berbagi bersama anak Yatim Piatu. Kali ini giliran Polres Batu mendatangi Ponpes Ar Ridlwan Ds Kajang Mojorejo Batu, Jumat (7/3/2025).
Faktor Ekonomi Penyebab Terbesar Anak Putus Sekolah di Kota Batu
Batu, SERU co.id – Berdasarkan Data Pokok Pendidikan (Dapodik) Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud), terdapat 1.395 anak di Kota Batu sebagai Anak Tidak Sekolah (ATS). …
Semangat Dinas Pendidikan Kota Batu Untuk Tingkatkan Daya Saing Pendidikan
Dengan Kepala Daerah yang baru di Kota Batu memberikan sebuah semangat tersendiri bagi Dinas Pendidikan (Dindik) Kota Batu untuk meningkatkan daya saing dan mutu pendidikan. Kepala Dinas Pendidikan Kota Batu, M Chori memiliki beberapa program untuk meningkatkan daya saing pendidikan.
Atensi Warga Batu pada Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan Meningkat
Batu, SERU.co.id – Keberadaan Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan semakin mendapatkan perhatian dari warga Batu. Berulangkali dinas yang biasanya membantu masyarakat dalam penanganan kebakaran itu, …
Bukber Seru 2025 di Fushimi Resto The Onsen Hot Spring Resort Kota Batu
Batu, SERU.co.id – Ramadan 1446 H/ 2025 M, ada yang spesial selama bulan Ramadan di The Onsen Hot Spring Resort Kota Batu. Restoran Fushimi milik …
Gubernur Khofifah Sidak Pasar Pagi Kota Batu Sambil Borong Sayuran
Batu, SERU.co.id – Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa melaksanakan kegiatan inspeksi mendadak (Sidak) di pasar Among Tani Kota Batu, Minggu (2/3/2025) pagi. Kehadirannya didampingi …
Bawang Putih di Batu Aman, Warga Tak Perlu Aksi Borong dan Timbun
Usai melakukan inspeksi mendadak (Sidak) di Pasar Induk Among Tani Kota Batu, Kapolres Batu, AKBP Andi Yudha Pranata mendatangi Gudang CV Surya Anugrah Kota Batu, Jumat (28/2/2025). Kapolres datang bersama Sekda Kota Batu, Dinas Pertanian, serta beberapa rekan lainnya.
Polres dan Diskumperindag Pastikan Ketersediaan Bahan Pokok Penting di Kota Batu Aman
Kapolres Batu bersama Dinas Koperasi, Perindustrian, dan Perdagangan (Diskumperindag) Kota Batu menggelar inspeksi mendadak (Sidak) terhadap harga dan ketersediaan bahan pokok penting (Bapokting). Kegiatan berlangsung di Pasar Induk Among Tani Kota Batu, Jumat (28/2/2025).
Dukung Ketahanan Pangan, Gugus Tugas Polri Panen Jagung Serentak Tahap I di Kota Batu
Wakapolres Batu, Kompol Danang Yudanto SIK SH memimpin kegiatan Panen Raya Jagung di lahan pertanian, Jalan Langsep, Dresel, Oro-Oro Ombo, Batu, Rabu (26/2/2025). Panen Serentak Tahap I dilaksanakan dalam rangka Gugus Tugas Polri Mendukung Ketahanan Pangan.
109 Usulan Masuk Pada Musrenbang 2025 Kecamatan Junrejo Kota Batu
Batu, SERU.co.id – Pemerintah Kecamatan Junrejo, Kota Batu menggelar Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang) 2025 Tingkat Kecamatan Junrejo, Rabu (26/2/2025). Acara ini berlangsung di Balai Besar …
Dusun Pandan Desa Pandanrejo Bumiaji Batu Pertahankan Tradisi Gugur Gunung
Tradisi Gugur Gunung merupakan tradisi gotong royong yang dilakukan menjelang bulan Ramadan oleh orang Jawa. Tradisi ini sebagai bentuk penghormatan kepada para leluhur sekaligus memperkuat hubungan spiritual dengan keluarga dan mempererat tali silaturahmi antar warga.
Nurochman-Heli Sah Pimpin Kota Batu Lima Tahun Kedepan
Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto resmi melantik Nurochman dan Heli Suyanto sebagai pasangan Wali Kota Batu dan Wakil Wali Kota Batu Periode 2025-2030. Kegiatan ini diikuti 961 orang dari seluruh Indonesia yang digelar di halaman tengah Istana Kepresidenan RI, Jakarta Pusat, Kamis (20/2/2025).
Wisata ke Selecta Saat Bulan Puasa, Gratis Naik Bilanglala dan Sepeda Air
Batu, SERU.co.id – Menyandang gelar sebagai salah satu tempat wisata tertua di Kota Batu, Taman Wisata Selecta tetap berusaha memberikan pelayanan terbaiknya. Salah satunya adalah …
Apresiasi Siswa Berbaju Adat, Pj Wali Kota Batu: Kegiatan Seperti ini Sangat Bagus
Batu, SERU.co.id – Penjabat (Pj.) Wali Kota Batu, Aries Agung Paewai melakukan kunjungan ke sejumlah sekolah untuk bagi-bagi susu segar. Saat kunjungan di TK dan …
Trend Wisata Swa Foto di Taman Bunga Pikok Kota Batu
Bunga Pikok atau bunga Aster (Aster) merupakan jenis bunga yang biasa tumbuh di daerah Tiongkok, Siberia, Mongolia, Jepang, dan Korea. Di Indonesia, bunga pikok banyak ditanam di daerah Pacet dan Kota Batu.


























