Hasil produksi tembakau di tahun 2025 semakin meningkat dibanding 2024 lalu, mengingat luasan tanah yang ditanami tumbuhan untuk bahan baku rokok tersebut juga bertambah. Dimana pada tahun 2024 luas lahan mencapai 862 hektar dapat menghasilkan 7.700 ton tembakau ….
Tag: Kabupaten Malang
Logo dan Tema HUT ke-1265 Tahun Gambaran Makna Perjalanan Panjang Kabupaten Malang
Jelang hari jadi ke-1.265 tahun Kabupaten Malang, Pemkab Malang me-Launching Logo Hari Jadi di Pendopo Agung, Sabtu (20/9/2025). Diumur lebih dari 12 abad ini, perayaan hari jadi mengusung tema ‘Peningkatan Daya Saing Daerah dalam Peningkatan Ekonomi Inklusif yang Berkelanjutan’.
Hingga Kini 2.250 Orang Kabupaten Malang Terserap Sebagai Relawan SPPG MBG
MBG juga cukup dirasakan oleh masyarakat, seperti terbukanya lapangan pekerjaan. Dimana hingga kini kurang lebih 2.250 masyarakat Kabupaten Malang direkrut untuk memenuhi kebutuhan SDM SPPG.
43 Ribu Buruh Pabrik Rokok, Tani Tembakau dan Cengkeh Kabupaten Malang Dapatkan BLT DBHCHT
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Malang usulkan sebanyak 38 ribu buruh pabrik rokok, 4,7 ribu buruh tani cengkeh dan tembakau akan mendapatkan Bantuan Langsung Tunai (BLT). Berasal dari Dana Bagi Hasil Cukai Hasil Tembakau (DBHCHT) Kabupaten Malang tahun 2025 ….
Di Urutan ke-45, Sekolah Rakyat di Kabupaten Malang Akan Masuk Proses Lelang
Kabupaten Malang mendapatkan urutan ke-45 dari 108 daerah se-Indonesia yang bakal dibangun Sekolah Rakyat permanen. Dari urutan tersebut, bangunan Sekolah Rakyat yang berlokasi di Desa Srigonco, Kecamatan Bantur, Kabupaten Malang akan masuk proses lelang di September 2025 ini.
HM Sanusi Berharap Peran PABPDSI Kabupaten Malang Bisa Tekan Angka Kemiskinan
Bupati Malang, HM Sanusi berharap Persatuan Anggota Badan Permusyawaratan Desa Seluruh Indonesia (PABPDSI) Kabupaten Malang, bisa berperan membantu mengentaskan angka kemiskinan di wilayah Kabupaten Malang dan sukseskan program pembangunan di setiap desa.
Gempa Bumi 4,8 Magnitudo Guncang Kabupaten Malang Tidak Berpotensi Tsunami
(BMKG) Karangkates Malang, nyatakan gempa bumi tektonik yang mengguncang wilayah Kabupaten Malang, Kamis (11/9/2025) pukul 10.15 WIB. Dengan kekuatan magnitudo M4,8 tidak berpotensi tsunami.
Alfamart Pandansari Gandeng Zwitsal Gelar Posyandu di Kecamatan Wagir Kabupaten Malang
Sepanjang September 2025 ini, Alfamart bersama Zwitsal kembali menghadirkan program “Alfamart Sahabat Posyandu” di 34 kota/kabupaten di Indonesia. Kali ini giliran Alfamart Pandansari, di wilayah Desa Pandanrejo, Kecamatan Wagir
Ratusan Personel Gabungan Gelar Patroli Skala Besar di Kabupaten Malang
Sebanyak 300 personel gabungan dari Polres Malang, Kodim 0818 Malang-Batu, Batalyon Zeni Tempur 5/Arati Bhaya Wighina, Satpol PP, serta Dinas Perhubungan Kabupaten Malang diterjunkan untuk melaksanakan patroli skala besar
Pelajar Kabupaten Malang Tetap Lakukan Luring dan Tingkatkan Kewaspadaan
Seluruh sekolah di Kabupaten Malang tetap lakukan proses belajar mengajar secara Luring (luar jaringan) atau tatap muka di ruang kelas di tengah kondisi yang masih belum kondusif ini. Dan diharapkan seluruh guru dan wali murid menjaga para siswa untuk …..
Menjadi Penerima Bantuan Terbanyak Kedua di Jatim, Kabupaten Malang Dapat Jatah Rp16,137 Miliar
Gubernur Jawa Timur (Jatim), Khofifah Indar Parawansa menyerahkan bantuan kepada beberapa golongan penerima manfaat di Pendopo Agung Kabupaten Malang, Rabu (27/8/2025). Kabupaten Malang menjadi daerah kedua di Jawa Timur sebagai penerima manfaat terbanyak ….
Turnamen Sepak Bola Kapolres Malang 2025 SMP dan MTs se-Kabupaten Malang, Jaring Atlet Muda Berbakat
Polres Malang bersama beberapa stakeholder Kabupaten Malang menggelar ‘Turnamen Sepak Bola Kapolres Malang 2025’ yang bakal diikuti sebanyak 128 tim dari SMP dan MTs se-Kabupaten Malang. Kegiatan tersebut digelar untuk menjaring bibit atlet unggul sepakbola untuk nantinya dibina.
Disparbud Optimis Penerbangan Malang–Lombok Mampu Dongkrak Wisata Kabupaten Malang
Malang, SERU.co.id – Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud) optimis penerbangan Malang-Lombok mampu mendongkrak wisata Kabupaten Malang. Usai Kadisparbud menerima kunjungan Area Manager Surabaya Lion Air, Dyfi Suciaty …
Gerakan Pangan Murah di Kabupaten Malang Akan Digelar di 37 Titik
Polres Malang, Pemkab dan Bulog gelar bazar murah di 37 titik Gerakan Pangan Murah (GPM) di se-Kabupaten Malang. Kegiatan tersebut dilakukan untuk mewujud kepedulian Polri terhadap stabilitas harga pangan, sekaligus membantu masyarakat mendapatkan kebutuhan pokok dengan harga terjangkau.
Festival Gebyar Konservasi 2025 Tandai Pelepasliaran 2.000 Ekor Tukik ke Laut Lepas
Lebih dari 500 pengunjung mengikuti gelaran Festival Gebyar Konservasi 2025 bertemakan “Ngabekti Maring Negeri” di Pantai Modangan Kabupaten Malang, Minggu (10/8/2025). Dalam pelepasliaran 2.000 ekor tukik ke laut lepas, simbol komitmen bersama menjaga populasi penyu yang terancam punah.
Di Tengah Tren Penurunan Tangkapan Ikan, Pemkab Malang Optimis Hasil Laut Tahun Ini Tutup Target
Meskipun alami tren penurunan hasil tangkapan ikan, Pemerintah Kabupaten (Pemkab Malang) tetap optimis hasil penangkapan di tahun ini akan memenuhi target sebesar 24 ribu ton
Dua Titik di Kabupaten Malang Diusulkan sebagai Lokasi Program Kampung Nelayan Merah Putih
Pemerintah Kabupaten Malang bakal mengusulkan dua titik lokasi yang akan dijadikan Kampung Nelayan Merah Putih di wilayah Kabupaten Malang. Dimana dua lokasi tersebut berada di Desa Pujiharjo, Kecamatan Tirtoyudo dan Desa Tambakrejo, Kecamatan Sumbermanjing Wetan.
Tiga Ribu Ekor Ayam Pedaging Hangus Terbakar Beserta Kandangnya di Wonosari
Sebuah kandang ayam pedaging berkapasitas tiga ribu ekor yang berada di Dusun Sumbersari, Kecamatan Wonosari habis terbakar. Kandang tersebut milik Shohibuttijar (45), warga Kelurahan Sumbersekar, Kecamatan Dau, Kabupaten Malang, Selasa (12/8/2025) pagi.
Kirab Opak dan Bersih Dusun Bendungan, Canangkan Kebangkitan Budaya Lokal dari Situs Wurandungan
Lestarikan kebudayaan turun temurun, warga Dusun Bendungan, Desa Landungsari, Kecamatan Dau, Kabupaten Malang rutin gelar Bersih Dusun dengan berbagai rentetan acara yang memukau dan sakral, Minggu (10/8/2025) siang.