Polisi mengungkap fakta baru terkait kematian Alex Iskandar (AI), tersangka hilangnya Alvaro Kiano Nugroho. AI dipastikan meninggal diduga akibat bunuh diri di ruang konseling, bukan di sel tahanan seperti kabar yang beredar.
Jakarta, SERU.co.id - Polisi mengungkap fakta baru terkait kematian Alex Iskandar (AI), tersangka hilangnya Alvaro ...

