Direktorat Jenderal Strategi Pertahanan Kementerian Pertahanan RI (Dirjen Strahan Kemhan RI) bekerjasama dengan Korem 083/Bdj melaksanakan sosialisasi penguatan nilai-nilai kebangsaan. Dalam rangka penangkalan paham radikalisme untuk meningkatkan rasa nasionalisme, kesadaran berbangsa dan bernegara serta menumbuhkan nilai-nilai patriotisme.


Iklan-HUT-24-Kota-Batu-DPUPR
iklan bank jatim
