Inovasi, Pemerintahan

MPP Merdeka Semakin Permudah Pelayanan Publik Kota Malang

Pemerintah Kota (Pemkot) Malang secara resmi melaunching Mal Pelayanan Publik (MPP) Merdeka, di lantai 3 Mal Alun-alun Kota Malang. Tentunya, keberadaan MPP Merdeka semakin mempermudah pelayanan publik warga Kota Malang, sesuai motto “Melayani dengan Bangga karena Anda Begitu Berharga”. Selain di Kota Malang, 26 MPP serupa juga diresmikan secara daring dan luring melalui Istana Wakil Presiden (Wapres), Ma’ruf Amin, Senin (5/12/2022).

Inovasi, Pemerintahan

Komitmen Hadirkan Layanan Publik Terbaik, Pemkot Malang Diganjar Dua KI Award

Pemerintah Kota (Pemkot) Malang mendapatkan 2 (dua) predikat dari Komisi Informasi (KI) Provinsi Jawa Timur. Yakni Badan Publik Pelayanan Informasi Terbaik Tingkat Kabupaten/Kota se-Jawa Timur Tahun 2022 dan Badan Publik Informatif. Diberikan dalam Malam Anugerah Keterbukaan Informasi Publik “KI Award” Tahun 2022, di Novotel Samator Surabaya, Rabu (30/11/2022).

Inovasi, Pendidikan

Kit Deteksi Dini Penyakit Autoimun Tiroid UB Raih Diamond Award IHIA

Dewan juri Indonesia Healthcare Innovation Award (IHIA) memutuskan karya inovasi peneliti UB meraih juara terbaik I (Diamond Award) untuk kategori inovasi alat kesehatan (ALKES). Yakni karya berjudul: “Deteksi Dini Penyakit Tiroid Autoimun Berbasis Thyroid Peroxidase (TPO) dan Thyroid Stimulating Hormone Receptor (TSHR) untuk Peningkatan Layanan Kesehatan di Indonesia.”

Tidak Ada Pos Lagi.

Tidak ada laman yang di load.