Tren peningkatan kasus covid-19 semakin meningkat. Kepala Badan Pemeliharaan Keamanan (Kabaharkam) Polri Komjen Pol Drs Arief Sulistyanto MSi meninjau penanganan covid-19 di Kota Malang.
Tag: PPKM Mikro
Bersama Gubernur Jatim, Walikota Malang Tekankan Penguatan PPKM Mikro
Upaya promotif dan preventif penanganan lonjakan covid-19 di wilayah Kota Malang kembali dikuatkan. Walikota Malang, Drs H Sutiaji berkomitmen untuk memperketat, menguatkan dan memantau pelaksanaan PPKM Mikro.
Terkonfirmasi Positif Bertambah, Pemkot Kuatkan PPKM Mikro
Pertambahan kasus terkonfirmasi positif covid-19 di Kota Malang pekan ini bertambah. Pemerintah Kota (Pemkot) Malang melalui Dinas Kesehatan (Dinkes), mengajak masyarakat untuk bersama-sama meningkatkan kewaspadaan. Mencermati kenaikan kasus covid-19 dalam beberapa hari terakhir.
DPRD Kota Malang Pesimis Ribuan Relawan di Tiap RT
Pemkot Malang bakal mewacanakan ribuan relawan se-Kota Malang yang ditempatkan dimasing-masing kelurahan. DPRD Kota Malang pesimis ada 12 ribu orang relawan akan berhasil, lebih baik mengoptimalkan relawan sebelumnya yang ada.
Pemkot Malang Dorong RT/RW Kembali Perkuat Kampung Tangguh
Rapat Koordinasi (Rakor) Rakor Evaluasi PPKM Mikro antara Pemkot Malang dengan Kecamatan Lowokwaru dan Blimbing cukup menarik dibahas. Salah satunya penguatan kembali Kampung Tangguh di masing-masing RT/RW.
Kabaharkam Polri Apresiasi Penanganan PPKM di Kota Malang, Begini Alasannya
Kepala Badan Pemelihara Keamanan Kepolisian Republik Indonesia (Kabaharkam Polri) meninjau pelaksanaan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Level IV di Kota Malang. Sekaligus kunjungan kerja (kunker) dalam rangka Asistensi PPKM Mikro dan Peninjauan Isoter Malang-Batu.
Gnaro Gadang Kompak Bikin Dapur Umum Tangani Warga Isoman
Berangkat dari banyaknya warga yang menjalani isolasi mandiri (isoman). Warga Kelurahan Gadang, Kecamatan Sukun, Kota Malang, kompak bergotong royong mendirikan ‘Dapur Umum’ sejak 16 Juli 2021.
Wacana Perpanjangan PPKM Darurat, Begini Tanggapan Sutiaji
Malang, SERU.co.id – Wacana perpanjangan PPKM Darurat santer dibicarakan. Pemerintah Kota Malang belum bisa memastikan, karena belum mendapat surat edaran atau instruksi resmi dari pemerintah pusat maupun …
Resmi PPKM Darurat, Pemkot Malang Matikan Lampu Jalan Pukul 20.00
Walikota Malang Drs H Sutiaji resmi menandatangani Surat Edaran (SE) nomer 35 tahun 2021 tentang Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat Corona Virus Disease 2019, Jumat (2/7/2021) malam pukul 22.01.
Satgas Akan Revisi Aturan PPKM Mikro, Mall Tutup Jam 5 Sore
Satgas Penanganan Covid-19 akan merevisi aturan Pembatasan Pergerakan Kegiatan Mikro (PPKM) Mikro. Ketua Satgas Penanganan Covid-19 Ganip Warsito menyebut, terdapat beberapa poin yang akan direvisi.
Tolak Lockdown, Presiden Jokowi Pilih Perketat PPKM Mikro
Presiden Joko Widodo memastikan pemerintah tetap menerapkan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Mikro dibanding karantina wilayah alias lockdown. Menurut mantan Gubernur DKI Jakarta itu, PPKM Mikro merupakan kebijakan paling tepat sebab tidak mematikan ekonomi rakyat.
Respon Klaster Baru, Sutiaji: Kuatkan Kembali PPKM Mikro
Merespon klaster Bandulan yang menyebabkan satu orang meninggal dunia dari tujuh orang terkonfirmasi positif. Tepatnya di Jalan Bandulan Gang 1 F, RT 5 RW 4, Kecamatan Sukun, Kota Malang. Pemkot Malang menekankan perlunya penguatan kembali Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Mikro.
Berikut Langkah-langkah TNI Mencegah Lonjakan Kasus Positif
Jumlah kenaikan kasus Covid-19 di berbagai daerah membuat semua kalangan mewaspadai lonjakan terkonformasi positif. Forkopimda salah satunya ikut mengantisipasi lonjakan sekaligus mutasi virus baru dengan berbagai langkah.
Tak Setuju Perpanjang Pengetatan, Sutiaji Usulkan Perkuat PPKM Mikro
Pemerintah pusat memperpanjang pengetatan larangan pasca mudik hingga 31 Mei 2021. Pemerintah Kota (Pemkot) Malang tidak sepenuhnya setuju dengan ketentuan tersebut.
Semua Provinsi Akan Terapkan PPKM Mikro Bulan Depan
Penerapan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Mikro akan diperpanjang selama 2 minggu, sejak 1 hingga 14 Juni 2021. Kali ini, penerapan PPKM Mikro akan berlaku di seluruh provinsi di Indonesia.
Petugas Gabungan Jaga Pospam Mudik dan PPKM Mikro Sejak Malam Hingga Pagi
Pengamanan operasi Ketupat Semeru 2021 dan mudik lebaran masih terus berjalan. Apalagi, Idul Fitri kurang tiga hari lagi berdasar tanggal pemerintah. Tim gabungan TNI-Polri pun kian getol menjalankan operasi ini. Karena Ops Ketupat Semeru sekaligus menjadi sarana pelaksanaan PPKM mikro covid-19.
Kota Malang Dikunjungi Satgas Covid Pusat, Sutiaji: Kita Kuatkan PPKM Mikro
Satuan Tugas Covid-19 pusat berkunjung ke Kota Malang meninjau persiapan, sekaligus pelaksanaan adendum yang dikeluarkan pemerintah. Pemkot Malang telah siap dengan menguatkan seperti Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Mikro (PPKM) sebelumnya.
Bagaikan Novel, PPKM Mikro Kota Batu Masuk Jilid 6
Penerapan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Skala Mikro masih belum bisa dipastikan berakhirnya. Mengingat adanya perpanjangan peraturan dari pemerintah pusat.
Meski 85% Masyarakat Paham Prokes, Masih Ada Saja Pelanggar
Pemkot Malang dan TNI Polri melaksanakan operasi penegakan PPKM mikro di wilayah Kelurahan Madyopuro, Kecamatan Kedungkandang, Kota Malang, Rabu (14/4/2021) pukul 09.00. Kanit Lantas Iptu Sutadi memimpin operasi setelah mengambil apel untuk pasukan gabungan.
Tidak Ada Pos Lagi.
Tidak ada laman yang di load.