Karena itu, agar kasus PMK tidak semakin meluas, maka masyarakat khususnya para peternak harus benar-benar paham apa itu penyakit mulut dan kuku. Bagaimana gejalanya, termasuk juga bagaimana cara mengantisipasi, agar hewan ternaknya tidak tertular PMK.
“Selain terus menjaga kesehatan hewan ternak dengan pemberian vitamin dan makanan yang sehat. Kondisi kandang juga harus selalu bersih,” pungkasnya. (rhd)
Baca juga:
- APERSI Jatim Serap Aspirasi Pengembang, Pembangunan 3 Juta Rumah Subsidi Perlu Solusi
- DPRD Kota Malang Desak Penindakan Konten LGBT dan Penutupan Diskotik The Souls
- Dua Rumah di Kabupaten Malang Rusak, Dampak Gempa Bumi 5,7 Magnitudo Pacitan
- Anthurium Hookeri dan Obor Pink Jadi Primadona 2026, Petani di Kota Batu Banjir Pesanan
- Punya Keluhan Tentang Kota Malang? Ayo ‘Lapor Ji!’








