Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK), Muhadjir Effendy mengungkapkan, perlu kualitas Sumber Daya Manusia (SDM) yang unggul menghadapi tantangan bonus demografi. Dimana puncaknya yaitu di tahun 2030 mendatang hingga Indonesia Emas tahun 2045.
Tag: Muhadjir Effendy
Silaturahmi Wali Mahasiswa Baru, Rektor UMM Sampaikan Ini
Pimpinan Universitas Muhammadiyah Malang (UMM) menggelar silaturahmi orang tua atau wali dari mahasiswa baru tahun akademik 2022/2023, di UMM Dome, Kamis (25/8/2022).
Achmad Yurianto, Mantan Jubir Covid-19 Berpulang, Muhadjir Effendy: Dia Pekerja Keras
Mantan juru bicara pemerintah dalam penanganan pandemi covid-19, dr Achmad Yurianto (60), berpulang. Tak banyak publik yang mengetahui, bahwa sosok yang selalu menghiasi layar kaca televisi, disaat covid-19 melanda tanah air, adalah ‘Wong Mbatu’ (orang Batu).
Muhadjir: Secara de facto, Covid-19 di Indonesia Sudah Jadi Endemi
Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy mengatakan, kondisi covid-19 di Indonesia secara de facto telah menuju ke endemi. Hal tersebut berdasarkan berbagai indikator fata-data penyebaran covid-19 di Indonesia.
Muhadjir Soal Mudik Tahun Ini: Asal Vaksin Dua Kali
Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy mengatakan, pemerintah belum menyatakan sikap resmi terkait mudik lebaran tahun ini. Namun menurutnya, kemungkinan diperbolehkannya mudik lebaran dapat terjadi.
131 Wilayah Laporkan Kenaikan Kasus Covid-19
Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy mengatakan, sebanyak 131 kabupaten/kota melaporkan adanya kenaikan kasus covid-19. Kenaikan di wilayah-wilayah tersebut muncul saat kasus secara nasional cenderung mengalami penurunan.
Menko PMK Muhadjir Effendy Tinjau Vaksinasi 2.000 Santri
Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Republik Indonesia (Menko PMK RI) Muhadjir Effendy, meninjau pelaksanaan 2.000 vaksin untuk santri Pondok Pesantren Riyadlus Sholihin dan Roudlotul Malikiyah, Jumat (29/10/2021).
Jelang Libur Nataru, Muhadjir: Jangan Beli Tiket Mudik!
Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy mengimbau masyarakat untuk tidak mudik pada libur Natal dan akhir tahun. Imbauan ini terkait pencegahan lonjakan kasus covid-19.
Muhadjir Sebut Bansos Beras Baru di Pandeglang Akibat Kehujanan
Jakarta, SERU.co.id – Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kemanusiaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy menyampaikan, bantuan sosial beras yang serupa dengan batu di Pandeglang, Banten, sebab kehujanan. Ia menegaskan, beras itu telah diganti dengan beras yang layak kepada penerima bansos.
Menko Muhadjir Sebut PPKM Darurat Akan Diperpanjang Hingga Akhir Juli
Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy menyatakan, PPKM Darurat di Jawa-Bali akan diperpanjang hingga akhir Juli 2021. Hal tersebut disampaikan Muhadjir saat meninjau shelter pasien covid-19 di Sleman.
Menko PMK Pantau Pengelolaan Limbah Medis di PT PRIA
Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK), Muhadjir Effendy, memantau upaya yang dilakukan daerah dalam menangani masalah limbah medis, terutama dari fasilitas layanan kesehatan (Fasyankes). Menko PMK dalam kunjungan kerjanya di Kabupaten Mojokerto, tepatnya di PT. PRIA, tempat pengelolaan limbah di Kecamatan Jetis, dengan didampingi Pj Sekdakab Didik Chusnul Yakin mewakili Bupati Mojokerto Pungkasiadi, Asisten 3 serta Kepala Dinas Kesehatan Sujatmiko, Selasa (16/2/2021).
Menko PMK Muhadjir Effendy Apresiasi Kampung Tangguh Mandiri RW 5 Purwantoro
• Layak jadi percontohan Kampung Tangguh nasional Malang, SERU.co.id – Menteri Koordinator Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) RI, Muhadjir Effendy, mengapresiasi keberadaan Kampung Tangguh Mandiri (KTM) …
Kolokium Nasional Cendekiawan Muda Muhammadiyah dalam Memajukan Indonesia dan Mencerdaskan Semesta
Muhammadiyah yang lahir 1912, memiliki pengalaman yang lebih lama dibandingkan dengan negara Indonesia yang diproklamirkan oleh Soekarno dan Moh. Hatta pada 1945. Bahkan dalam perjalanan mengisi kemerdekaan, peran-peran penting Muhammadiyah tak bisa dipandang sebelah mata dalam menjangkau seluruh aspek pembangunan nasional, meliputi bidang pendidikan, kesehatan dan filantropisme, politik, ekonomi, sosial dan kebudayaan, serta aspek-aspek lainnya, yang bersifat interdisipliner.
Luruskan Opini, Muhadjir : Pembekalan Calon Pengantin Itu Sunnah dan Fleksibel
Kota Malang, SERU – Beberapa waktu sebelumnya, santer isu syarat menikah wajib mengikuti beberapa syarat. Salah satunya pembekalan terhadap pasangan yang akan menikah pada tahun …