Majelis Hamalatul Qur’an binaan Kemenag Kabupaten Pamekasan kembali menggelar Khotmil Qur’an ke-4 di Kecamatan Proppo, Kamis (25/9/2025). Acara ini dipusatkan di 58 titik pelaksanaan dengan melibatkan 180 hafidz dan hafidzah dari berbagai lapisan masyarakat.
Tag: Hafidz
Giliran Pemkot Batu Berikan Insentif untuk GTT PTT, Guru Keagamaan dan Hafiz
Batu, SERU.co.id — Dalam kegiatan Apel Pagi perdana di bulan suci Ramadan tahun 2025, Wali Kota Batu menunaikan pemberian insentif untuk GTT PTT, Guru Keagamaan …



