Terkait viralnya acara tasyakuran relawan Wali Kota Blitar, sudah ditindak lanjuti penyidik Polres Blitar Kota. Polisi telah memanggil 5 orang untuk dimintai keterangan. Diantaranya, 4 saksi dari panitia relawan dan 1 saksi dari Satgas Covid 19.

Terkait viralnya acara tasyakuran relawan Wali Kota Blitar, sudah ditindak lanjuti penyidik Polres Blitar Kota. Polisi telah memanggil 5 orang untuk dimintai keterangan. Diantaranya, 4 saksi dari panitia relawan dan 1 saksi dari Satgas Covid 19.