Usaha dan proses tak akan membohongi hasil. Seperti halnya upaya yang dilakukan tim gabungan TNI-POLRI dan nakes Puskesmas di Kota Malang yang getol mengevakuasi pasien isolasi mandiri (isoman) ke fasilitas isolasi terpusat (isoter). Hasilnya, Kota Malang masuk zona orange, turun dari zona merah.


Iklan-HUT-24-Kota-Batu-DPUPR
iklan bank jatim