Rapat Koordinasi yang digelar di Wisata Santerra de Laponte, Muspika menekankan pengamanan ganda dan secara tegas melarang parkir di bahu jalan menuju Santerra.
Tag: Kapolsek Pujon
Tongkat Komando Polsek Pujon Berpindah Tangan
Tongkat Komando jabatan Kapolsek Pujon, Polres Batu berpindah tangan dari AKP Purwantoro Sigit R kepada Iptu Sugihartono. Kapolres Batu, AKBP Andi Yudha Pranata, memimpin langsung Upacara Serah Terima Jabatan (Sertijab) Kapolsek Pujon di Lapangan Apel Polres Batu, Senin (3/2/2025).


