Produktivitas Tanaman Tembakau Meningkat, Lamongan Rangking Lima di Jawa Timur

Produktivitas tanaman tembakau di Kabupaten Lamongan mengalami peningkatan dan menempatkan Kabupaten Lamongan menjadi rangking lima penyumbang tembakau di Jawa Timur. Hal tersebut diungkapkan Plt Kepala Dinas Tanaman Pangan, Holtikutura dan Perkebunan (TPHP) Lamongan, Sujarwo saat melakukan Tanam Tembakau Perdana jenis virginia K326 bersama Bupati Lamongan Yuhronur Efendi di Desa Nguwok Kecamatan Modo, Kamis (3/5/2021).

selamat tahun baru 2026
PEMERINTAHAN

Pemkot Mojokerto Raih PPD Terbaik III Se-Jatim

Pemerintah Kota (Pemkot) Mojokerto, kembali menorehkan prestasinya di tahun 2021. Kali ini, Penghargaan Pembangunan Daerah (PPD) Terbaik III diserahkan langsung oleh Gubenur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa kepada Wali Kota Mojokerto, Ika Puspitasari, pada acara Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Pemerintah Jawa Timur, di Ballroom Hotel Shangri-La Surabaya, Kamis (15/4/2021).

PERISTIWA

La Nina Ancam Jatim

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Juanda I menyampaikan, bahwa beberapa wilayah kabupaten/kota di Jawa Timur berpotensi terjadi hujan lebat disertai petir dan angin kencang.