PENDIDIKAN

Usai LDK, Maba Polinema Ikuti Prastudi

Mahasiswa baru (maba) Politeknik Negeri Malang (Polinema) angkatan tahun 2022 mengikuti serangkaian kegiatan Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru (PKKMB). Kali ini, seluruh maba Polinema, baik di kampus utama maupun PSDKU, mengikuti prastudi secara luring.

hari-pahlawan-seru
HUKUM, PENDIDIKAN

Babinsa Tunggul Wulung Latih PBB Siswa SMP Insan Permata

Babinsa Koramil 0833/05 Lowokwaru, Kelurahan Tunggul Wulung, memberikan pelatihan dasar Peraturan Baris Berbaris (PBB) kepada siswa-siswi SMP Insan Permata, Senin (15/8/2022). Kegiatan PBB diikuti 180 siswa-siswi kelas VIII-IX. Bertempat di SMP Insan Permata  jalan Atletik, RT. 04, RW. 01 Kelurahan Tasikmadu, Kecamatan Lowokwaru, Kota Malang.