Puluhan desa di Provinsi Bali masuk kategori zona merah kasus rabies. Dinas Pertanian Kabupaten Gianyar Bali menyatakan, sebanyak 29 dari 64 desa masuk zona merah rabies per 23 Juni 2023.
Malang, SERU.co.id - Kota Malang menjadi tuan rumah penyelenggaraan Simposium dan Konferensi Kerja Nasional (Konkernas) ...
Berita Terbaru
Kategori: Kesehatan
Posyandu Janoko Desa Legokulon Rutin Kontrol Kesehatan Warga Lansia
Ngawi, SERU.co.id – Sebanyak 50 warga lanjut usia ( lansia ) Desa Legokulon Kecamatan Kasreman Kabupaten Ngawi mendatangi balai desa setempat untuk mendapatkam layanan cek …
Dinkes Kabupaten Malang Terus Berupaya Tekan Kasus Demam Berdarah
Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Malang, terus menilik dengan serius permasalah kasus demam berdarah atau DB di Kabupaten Malang. Meskipun mengalami penurunan pasien penyakit yang disebabkan oleh virus dengue dan disebarkan melalui gigitan nyamuk Aedes aegypti, ironisnya masih ada penderita DB yang tak tertolong. Dimana di awal bulan hingga pertengahan tahun 2023 ini, tercatat ada lima penderita yang meninggal karena kasus tersebut.
Status Jadi Endemi, Biaya Pasien Covid-19 Tetap Ditanggung Pemerintah
Pemerintah tetap menanggung biaya perawatan bagi pasien covid-19 meskipun telah mencabut statusnya menjadi endemi. Jubir Pemerintah untuk Covid-19, Wiku Adisasmito menyampaikan, hingga kini belum ada perubahan kebijakan mengenai tanggungan biaya pasien covid-19.
Fajri Pemuda Obesitas 300 Kilogram Meninggal Dunia di RSCM
Pemudia berusia 26 tahun bernama Fajri yang mengalami obesitas hingga 300 kilogram, meninggal dunia di Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo (RSCM) pada Kamis (22/6/2023) dini hari. Direktur Utama RSCM Lies Dina Liastuti membenarkan kabar tersebut.
Pengumuman! Pemerintah Cabut Status Pandemi Covid-19 Jadi Endemi
Pemerintah resmi mencabut status pandemi covid-19 di Indonesia, Rabu (21/6/2023). Presiden Joko Widodo menyatakan, Indonesia resmi memasuki masa endemi.
Dirut BPJS Kesehatan Apresiasi Bupati Atas Capaian UHC Kabupaten Malang
Direktur Utama BPJS Kesehatan, Prof dr Ali Ghufron Mukti MSc PhD AAK bersama jajarannya bersilaturahmi bersama Bupati Malang HM Sanusi. Kedatangan rombongan BPJS Kesehatan tersebut untuk menyampaikan apresiasi kepada Bupati Malang dan jajarannya atas tercapainya Universal Health Coverage (UHC) di Kabupaten Malang.
Pemkab Bojonegoro Ajak Masyarakat Lebih Mengenali dan Memahami Kelainan Refraksi
Bojonegoro, SERU.co.id – Pemkab Bojonegoro melalui Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) dan RSUD Sosodoro Djatikoesoemo mengajak masyarakat untuk menjaga kesehatan mata dengan mengenali dan memahami …
Ratusan Pendonor Darah Malang Raya Ramaikan Hari Donor Sedunia
Malang, SERU.co.id – Hari Donor Sedunia disambut dengan semangat di Kota Malang. Pendonor darah memadati lantai 4 Gedung Mini Block Office, tempat PMI Kota Malang …
Ada Aturan Boleh Lepas Masker, PT KAI Terbitkan Syarat Naik Kereta Terbaru
PT Kereta Api Indonesia (Persero) menerbitkan aturan terbaru bagi penumpang mulai 12 Juni 2023. Aturan ini dibuat sebagai penyesuaian aturan terbaru Satgas Covid-19 yang mengizinkan pelaku perjalanan yang sehat untuk melepas atau tidak menggunakan masker.
Presiden Jokowi Tetapkan Status Covid-19 Jadi Endemi, Tunggu Pengumuman
Presiden Joko Widodo menyatakan, pemerintah sudah memutuskan untuk menurunkan status covid-19 menjadi endemi. Keputusan tersebut diambil dalam rapat terbatas pada Rabu (14/6/2023) di Istana Kepresidenan Jakarta.
Kodim 0833 Kerahkan Personel Ikuti Donor Darah Bentuk Peduli Kemanusiaan
Sebagai bentuk serta wujud peduli kemanusiaan, Kodim 0833/Kota Malang kerahkan personelnya mengikuti kegiatan donor darah. Dalam rangka Semarak Hari Donor Darah Sedunia yang digelar oleh PDDI. Di Kantor Mini Blok Office Lantai 4 Jalan Simpang Majapahit no. 1 Kelurahan Kiduldalem Kecamatan Klojen, Kota Malang, Rabu (14/6/2023).
Gencarkan Sosialisasi Higienis, Dinkes Kabupaten Ngawi Ajak Pelaku Usaha Kuliner Miliki SLHS
Ngawi, SERU.co.id – Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Ngawi melaui Bidang Sumberdaya Manusia Kesehatan Farmasi Makanan dan Alat Kesehatan (SDK) dan Bidang Pelayanan Kesehatan (Yankes) gencar …
Mulai Hari ini, UPT Materia Medica Batu Gelar Bursa Jamu
Kemeriahan dan keunikan industri jamu serta olahan makanan herbal dari UMKM jamu ditampilkan dalam acara “Bursa Jamu Materia Medica”. Acara yang diikuti oleh 60 stan industri dan UMKM jamu se-Malang Raya ini, berlangsung di Griya Sehat, Materia Medica Batu, Jalan Lahor nomor 87, Desa Pesanggrahan, Kota Batu, 13-15 Juni 2023.
Babinsa Koramil Sukun Dampingi Posyandu Balita dan Lansia Bakalankrajan
Babinsa Koramil 0833/04 Sukun, Kelurahan Bangkalankrajan, Serma Entis Sutisna, mendampingi bidan dan kader posyandu melaksanakan kegiatan Posyandu Balita dan Lansia. Bertempat di Posyandu RW. 04 Jalan Pelabuhan Tanjung Priok, Kelurahan Bakalankrajan, Kecamatan Sukun, Kota Malang, Selasa (13/6/2023).
Jelang Idul Adha 2023, Pemkab Malang Pastikan Hewan Kurban Bebas dari PMK
Pemerintah Kabupaten Malang melalui Dinas Peternakan, pastikan jelang perayaan Idul Adha 2023, hewan kurban di daerahnya bebas dari wabah Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) serta penyakit lainnya. Mengingat, wabah PKM yang melanda hewan ternak di Jawa Timur pada tahun 2022 lalu itu cukup tinggi dampaknya.
Aturan Baru, Satgas Covid Cabut Wajib Masker
Jakarta, SERU.co.id – Satuan Tugas (Satgas) Covid-19 menerbitkan aturan terbaru mengenai protokol kesehatan memasuki masa endemi. Aturan terbaru ini tertulis dalam SE No. 1 Tahun 2023 …
Pasca Wabah PMK, Penjual Sapi Kurban Kembali Dibanjiri Pesanan
Pasca penyebaran wabah Penyakit Kuku dan Mulut (PMK) pada hewan ternak di tahun lalu, membuat warga mengurungkan minat untuk membeli hewan untuk dikorbankan. Namun kini dalam perayaan Idul Adha 2023 ini, semua sudah beransur-ansur kembali normal. Para pedagang hewan ternak termasuk sapi di Kabupaten Malang, mengaku kebanjiran pembeli sejak sebulan sebelum perayaan lebaran kurban tersebut.
Waspada Penyakit di Awal Musim Kemarau, Ini Nasehat Dokter
Batu, SERU.co.id – Selama awal musim kemarau yang kadang masih disertai hujan, ada beberapa penyakit yang perlu diwaspadai oleh masyarakat. Dokter Susana Indahwati, Koordinator Pencegahan, …
Tidak Ada Pos Lagi.
Tidak ada laman yang di load.