Dalam setahun terakhir, DPRD Sidoarjo baru merampungkan 3 Peraturan Daerah (Perda). Rencananya, sejumlah Perda yang belum tuntas bakal dimasukkan lagi ke dalam Program Pembentukan Peraturan Daerah (Propemperda) Tahun 2021 mendatang.

Dalam setahun terakhir, DPRD Sidoarjo baru merampungkan 3 Peraturan Daerah (Perda). Rencananya, sejumlah Perda yang belum tuntas bakal dimasukkan lagi ke dalam Program Pembentukan Peraturan Daerah (Propemperda) Tahun 2021 mendatang.