Wali Kota Malang kembali menggelar temu warga di kelurahan-kelurahan yang ada di Kota Malang. Kali ini, Sutiaji bersama sejumlah Organisasi Perangkat Daerah (OPD) mengunjungi 3 (tiga) kelurahan, yakni Merjosari, Tlogomas dan Dinoyo. Dan sebagai tujuan akhir adalah Kantor Kelurahan Dinoyo untuk dialog bersama warga.


Iklan-HUT-24-Kota-Batu-DPUPR
iklan bank jatim