Ketua DPRD Jember, Ahmad Halim terpilih menjadi nahkoda baru Ikatan Pencak Silat Indonesia (IPSI) Jember. Ia terpilih berdasarkan hasil Musyawarah Cabang IPSI yang berlangsung di Pendapa Wahyawibawagraha, Jumat (15/8/2025).


Iklan-HUT-24-Kota-Batu-DPUPR
iklan bank jatim
