Bank Jatim secara resmi telah menyerahkan bantuan Corporate Social Responsibility (CSR) kepada RSUD Srengat berupa satu unit ambulan
Tag: Bantuan CSR
Bupati Terima Secara Simbolis Bantuan dari CSR Bank Jatim
Penghujung tahun 2020, Bank Jatim kembali serahkan sejumlah bantuan CSR kepada Pemkab Trenggalek. Diantaranya berupa pengadaan peralatan pertanian kepada KUB Griya Mandiri Kecamatan Bendungan dan 3 unit motor roda tiga pengangkut sampah kepada Dinas Perumahan Kawasan Permukiman dan Lingkungan Hidup (PKPLH) Kabupaten Trenggalek.