Fahrurozi selaku manajer operasional Bulog Kanwil Jawa Timur menyampaikan, untuk ketersediaan stok beras di Bulog Kanwil Jatim untuk tiga bulan kedepan sangat cukup. Ada sebanyak 170 ribu ton beras
Penulis: suyonowarso
Tegakkan Netralitas, Pemkab Malang Berikan Pembekalan Kode Etik ASN
Malang, SERU.co.id – Jelang Pilkada serentak, Pemkab Malang menggelar koordinasi pengawasan aparatur sipil negara (ASN) di Pendopo Agung Jalan merdeka Timur, Kecamatan Klojen, Kota Malang, …
Babinsa Pandanwangi Monitoring Lomba Budidamber Kelurahan Pandanwangi
Malang, SERU.co.id – Babinsa Koramil 0833/03 Blimbing, Kelurahan Pandanwangi, Serma Sunyitno mendampingi tim penilaian Lomba Budidaya Ikan Dalam Ember (Budidamber) yang diinisiasi oleh Tim Penilai Pemberdayaan …
Kodim 0833/Kota Malang Dukung Ketahanan Pangan Poktan Suka Maju
Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan nasional serta meningkatkan produktivitas pertanian di wilayah Kota Malang. Komando Distrik Militer (Kodim) 0833/Kota Malang mendukung kegiatan Pembinaan Pertanian
Tak Kenal Maka Taaruf Goes To Campus UMM, Novel Edukasi yang Diangkat Film
Tak Kenal Maka Taaruf Goes To Campus Universitas Muhammadiyah Malang (UMM). Novel edukasi yang akan diangkat menjadi film, bentuk edukasi terhadap arus peradaban yang perlu dibalut dengan norma
Pemilih Muda Pulau Jawa Lebih Utamakan Loyalitas Ketimbang Rasionalitas
Pemilih muda di wilayah Pulau Jawa lebih mengutamakan loyalitas daripada pertimbangan rasional saat memilih kandidat. Pada Pemilu 2024,
Akses Jalan dan Saluran Air Desa Dalisodo Wagir Tertimbun Material Longsoran
Tanah longsor terjadi di Desa Dalisodo, Kecamatan Wagir, Kabupaten Malang, Rabu (28/2/024) pukul 14.00 WIB. Bencana tersebut mengakibatkan akses jalan warga dan aliran air warga terganggu.
Empat Tahun Jadi DPO, Terdakwa Kasus Perzinahan Berhasil Diamankan
Malang, SERU.co.id – Setelah empat tahun menjadi DPO (Daftar Pencarian Orang) atas kasus perzinaan, Dety Rizkiani (26), warga Jalan Soekarno Hatta Indah, Kelurahan Mojolangu, Kecamatan …
OJK Goes To Malang, Gelar Sosialisasi dan Edukasi Pasar Modal Terpadu
Otoritas Jasa Keuangan (OJK) gelar sosialisasi dan edukasi pasar modal terpadu sebagai alternatif sumber pendanaan perusahaan. Kegiatan tersebut secara rutin dilakukan dan Kota Malang menjadi penyelenggara pertama
Mayat Laki Laki Ditemukan Mengapung di Sungai Rolag Wedok
Mayat laki laki ditemukan di Sungai Rolag Wedok, berdekatan dengan kantor Jasa Tirta I, Jalan Ngagel, Kelurahan Ngagel, Kecamatan Wonokromo, sekitar pukul 07.30 wib, Rabu (28/2/2024).
Home Industri Pembuatan Lemari di Pakis Terbakar, Kerugian Hingga Ratusan Juta
Sebuah home industri pembuatan lemari di Dusun Krajan RT4 RW5, Kecamatan Bunutwetan, Kecamatan Pakis terbakar hebat, Ranu (28/2/2024) pukul 01.30 WIB. Atas kejadian tersebut, pemilik usaha mengalami kerugian hingga ratusan juta,
4 Tahun Vakum, UNIOR UIN Malang Kembali Gelar Badminton Unior Cup
Setelah vakum selama 4 tahun, kegiatan Badminton Unior Cup (BUC) kini kembali digelar oleh Persatuan Bulutangkis UNIOR UIN Maulana Malik Ibrahim Malang.
Bojonegoro Optimis Naik Tingkat sebagai Kabupaten Layak Anak Kategori Nindya
Rapat yang digelar Selasa (27/2/2024) di ruang Angling Dharma, gedung Pemkab tersebut, menargetkan Bojonegoro naik predikat dari madya menjadi nindya.
Pemkab Malang Gelontorkan Rp1 Miliar untuk Perbaikan Jalan Kalipare-Donomulyo yang Longsor
pelebaran dan membangun plengseng jalur penghubung Kalipare-Donomulyo di Jalan Rejekwesi, Desa Tumpakrejo, Kecamatan Kalipare yang lonsor. Untuk itu dibutuhkan anggaran kurang lebih mencapai Rp1 miliar
Ketua PMI Kota Malang Sebut Sarana Prasarana Kesehatan Perlu Peremajaan
Malang, SERU.co.id – Sarana prasarana kesehatan di Kantor Palang Merah Indonesia (PMI) Kota Malang perlu dilakukan peremajaan. Pasalnya, masih ada alat yang berusia 15 tahun, …
Persiapan Operasi Ketupat 2024, Kakorlantas Lakukan Survei Tol Jakarta – Jateng – Jatim
Kakorlantas Polri Irjen Pol Aan Suhanan, melakukan Survei Jalur Tol Jakarta – Semarang Jawa Tengah – Jalur Tol Surabaya Jawa Timur, Selasa (27/2/2024.
Pj Wali Kota Malang Tinjau Perkembangan Sistem Pembuangan Sampah TPA Supit Urang
Pj Walikota Malang, Wahyu Hidayat beserta rombongan Pemerintahan Kota (Pemkot) Malang melakukan peninjauan ke TPA (Tempat Pembuangan Akhir) Supit Urang,
Kasubdit Indagsi: Stok Beras Melimpah Masyarakat Tak Perlu Khawatir
Surabaya, SERU.co.id – Jelang Ramadhan, Satgas Pangan Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Jatim, Disperindag Kota Surabaya, serta Pimpinan Cabang (Pincab) Bulog Surabaya, melakukan operasi …
Heboh, Ibu Muda di Jember Melahirkan Sendirian di Rumah Kosong
Seorang ibu muda NS (16) gegerkan warga Perum Grand Puri Bunga Nirwana, Kelurahan Karangrejo, Kecamatan Sumbersari, Jember usai didapati melahirkan bayi seorang diri pada pukul 09.00 WIB, Selasa (27/2/2024).



























