Dia menambahkan, perbedaan kegiatan kali ini karena ada ikhtiar untuk menjaga spirit Raden Wijaya yang diwujudkan melalui proses napak tilas. Dengan membawa pataka bendera UB oleh tim lari lintas generasi dari dosen, tendik, dan alumni dari Pendopo Agung Trowulan Mojokerto ke Kebun Raya Purwodadi dan berakahir di UB.
“Di kebun raya Purwodadi diisi dengan penanaman pohon buah Nusantara (Asoka, Kateng, Dewandaru, Kepel dan Tabebuya Emas). serta pemberian santunan kepada Personel Ibu-Ibu Ojek Online,” tandasnya. (rhd)
Baca juga:
- Perselisihan Dua Yayasan di Turen Belum Temukan Titik Terang di RDPU DPRD Kabupaten Malang
- Wujudkan Smart Green Campus, UB Tekankan Lima Aspek Ini
- Kesiapan Mental dan Finansial Jadi Pertimbangan Gen Z Menunda Pernikahan
- KAI Batalkan 38 Perjalanan KA Akibat Banjir, Penumpang Dapat Refund
- Warga Wiyurejo Digegerkan Penemuan Jenazah Petani Tergantung di Gubuk Kebun Apel







