• Atlet Brunai Darussalam Masuk Enam Besar Kota Malang, SERU – Tuntas sudah seluruh pertandingan Malang Open X 2019, yang diikuti 1.512 karateka Nasional maupun Internasional, …
Pemerintah Kota (Pemkot) Malang melalui Perumda Tugu Tirta menerima bantuan CSR Bank Jatim berupa satu unit truk tangki air. Perumda Tugu Tirta bakal ….
Berita Terbaru
Kategori: SOSIAL
Gol Tunggal Zaenuri Bawa Persela Taklukkan Perseru Badak Lampung FC
LAMONGAN, SERU – Persela Lamongan akhirnya sukses menundukkan Perseru Badak Lampung FC dengan skor tipis 1-0, dalam laga lanjutan Shopee Liga 1 2019, di Stadion Surajaya, …
Binaragawan Bondowoso Kampiun Class New Muncle Surabaya Body Contest 2019
Bondowoso,SERU-Atlet binaraga Bondowoso, sukses menorehkan prestasi di Surabaya Jawa Timur (Jatim). Dia adalah Fathan, yang meraih gelar juara dalam kejuaraan terbuka binaraga Surabaya Body …

Jalankan Amanah Kemenkes, FK-UB Cegah dan Tangani Stunting di Kabupaten Malang
Tingginya angka stunting hingga 30,8 persen secara nasional menjadi perhatian pemerintah Indonesia saat ini. Menyadari hal itu, Kementerian Kesehatan RI melibatkan semua elemen untuk bersama-sama melakukan pencegahan dan penanganan stunting, melalui konvergensi intervensi sensitif dan spesifik. Salah satunya melibatkan elemen perguruan tinggi, seperti Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya (FK-UB).




