Malang, SERU.co.id – KPU Kota Malang mengapresiasi seluruh media di Malang Raya, lantaran pemberitaannya dinilai masih proposional dan jauh dari konflik. Sebagaimana upaya semua pihak untuk tetap …
Penulis: Redaksi 2
Pria Gedangan Diduga Hilang Tenggelam di Pantai Batu Lepek Saat Memancing
Malang, SERU.co.id – Hendra Rahman (31), warga Dusun Gunungsari, Desa Gedangan, Kecamatan Gedangan, Kabupaten Malang dilaporkan hilang diduga tenggelam saat memancing di pantai Batu Lepek, …
Akad Massal 100 Unit Rumah di Jember, Wujudkan Hunian Idaman untuk PNS
Jember, SERU.co.id – Unit usaha syariah PT Bank Tabungan Negara (Persero) (BTN Syariah) berkolaborasi dengan BP Tapera menggelar kegiatan akad massal KPR Tapera Syariah di …

Polinema PSDKU Lumajang Tandatangani Perjanjian Kerjasama 19 Mitra
Malang, SERU.co.id – Politeknik Negeri Malang (Polinema) melalui Wadir IV Bidang Perencanaan dan Kerjasama melaksanakan Penandatangan Perjajian Kerjasama. Antara Polinema-PSDKU Lumajang bersama mitra industri, lembaga dan instansi …
Babinsa Lowokwaru Komitmen Dampingi Penyaluran Bantuan Pangan Warga Tunggulwulung
Malang, SERU.co.id – Babinsa Tunggulwulung, Koramil 0833/05 Lowokwaru mendampingi penyaluran bantuan pangan. Bertempat di Pendopo Kel. Tungguwulung, Kecamatan Lowokwaru, Kota Malang, Kamis,(17/10/2024). Babinsa Tunggul Wulung, Serda Mahmudin …
Sanusi Dukung Sound Horeg, dengan Beberapa Catatan yang Harus Diikuti
Malang, SERU.co.id – Jika terpilih sebagai Bupati dan Wakil Bupati Malang, Paslon nomor urut satu HM Sanusi-Lathifah Shohib (SaLaf) akan mendukung kegiatan Sound Horeg. Namun, …
GP Ansor Kencong Sebut Penundaan Honor 24.000 Guru Ngaji di Jember Rawan Dipolitisasi
Jember, SERU.co.id – Gerakan Pemuda Ansor Kecamatan Kencong meminta agar para guru ngaji yang berjumlah 24.000 di Jember bersabar atas pencairan honor (insentif) yang ditunda. …
Pelabuhan Jangkar Sediakan Kapal Cepat Tujuan Jangkar – Madura
Situbondo, SERU.co.id – Selain membuka akses rute Jangkar – Lembar Pelabuhan Jangkar menyediakan fasilitas kapal cepat tujuan Jangkar-Madura. Hal itu dilakukan bagian dari bentuk komitmen …
Alfamart Sahabat Posyandu Layani Warga Bumiayu, Upaya Turunkan Balita Stunting
Malang, SERU.co.id – Layanan Alfamart Sahabat Posyandu menyapa dan melayani warga Bumiayu, Kecamatan Kedungkandang, Kota Malang awal pekan ini. Posyandu Alfamart ini merupakan kegiatan corporate social responsibility …
Upacara Ziarah Tabur Bunga ke Makam Wali Kota Imam Kabul Peringati HUT ke-23 Kota Batu
Batu, SERU.co.id – Pj Wali Kota Batu, Dr Aries Agung Paewai SSTP MM memimpin Upacara Ziarah Tabur Bunga ke Makam Wali Kota Batu Pertama, Dr …
Dedikasi Olahraga, Abah Anton Sandang ‘Wali Kota Gila Bola’
Malang, SERU.co.id – Calon Wali Kota dan Calon Wakil Wali Kota Malang, HM Anton dan Dimyati Ayatullah (ABADI) nonton bareng (nobar) Timnas Indonesia melawan China. Dalam ajang …
Wahyu Hidayat Nobar Timnas, Pemimpin Tak Ada Sekat dengan Rakyat
Malang, SERU.co.id – Wahyu Hidayat bersama ratusan anak muda Malang menggelar nonton bareng (Nobar) Timnas Indonesia vs China. Nobar dihadiri sekitar 500 orang dari berbagai kalangan anak …
Zainal Dilantik sebagai Ketua DPRD, Tantangan Ekonomi Sumenep Soal Daya Saing Daerah dan Investasi
Sumenep, SERU.co.id – Gedung wakil rakyat Sumenep sudah tidak vacum lagi pasca Pemilu legislatif (Pileg). Pasalnya, Politisi senior PDIP Sumenep, Zainal Arifin dipercaya menahkodai pimpinan …
Bansos, Dana Hibah dan Honor Guru Ngaji di Jember Tidak Cair Sampai Pilkada Rampung
Jember, SERU.co.id – Dalam rapat yang digelar bersama sejumlah Organisasi Perangkat Daerah (OPD), Sekda Pemkab Jember, Hadi Sasmito mengatakan, program yang berbasis kemasyarakatan akan dihentikan …
Cabup Jember Gus Fawait Dikritik dan Diroasting Komika Stand Up Comedy
Jember, SERU.co.id – Bertempat di Aula Hotel Grand Valonia, Sumbersari, Calon Bupati (Cabup) nomor urut 2, Muhammad Fawait (akrab disapa Gus Fawait) menghadiri undangan roasting …
Babinsa Sukun Dampingi Penyaluran Bantuan Pangan Warga Karangbesuki
Malang, SERU.co.id – Babinsa Karangbesuki Koramil 0833/04 Sukun mendampingi penyaluran bantuan beras 10 kilogram per kepala keluarga dari Badan Pangan Nasional. Bantuan ini sangat berarti bagi 704 …
KPU Kota Kediri Gelar Gathering lll Pelaksanaan Tahapan Pilkada Serentak Tahun 2024
Kediri, SERU.co.id – KPU Kota Kediri menggelar media gathering III pelaksanaan tahapan Pilkada serentak Tahun 2024 bersama insan pers Kediri Raya, Minggu (13/10/2024) malam. Media …
Tim Pemenangan Paslon SALAF Kecam Perusakan APK di Beberapa Kecamatan
Malang, SERU.co.id – Tim Pemenangan Pasangan Calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati Malang, HM Sanusi dan Lathifah Shohib (SALAF) nomor urut 1. Mengecam perusakan Alat Peraga Kampanye …
Taufadi Akui sebagai Mantan Napi Korupsi yang Sudah Bertaubat dan Siap Pimpin Pamekasan Bersih dari Korupsi
Pamekasan, SERU.co.id – Calon Wakil Bupati Pamekasan nomor urut 3, Taufadi mengakui dirinya sebagai mantan narapidana korupsi dan menyatakan sudah bertaubat. Dia juga menegaskan, jika …


















