Pihak keluarga Brigadir Y meminta adanya autopsi ulang dan pengusutan kasus ini. Mereka juga membuat laporan ke Bareskrim Polri atas dugaan pembunuhan berencana, pembunuhan dan penganiayaan yang menyebabkan orang meninggal.
Sementara itu, Bharada E yang disebut sebagai polisi yang terlibat penembakan, juga telah diperiksa. Terbaru pada Selasa (26/7/2022), Bharada E memenuhi panggilan dari Komnas HAM. (hma/rhd)
Baca juga:
- Bupati Lamongan Resmikan Jalan Plembon–Made, Proyek IJD Rp28,1 Miliar
- 200 Becak Listrik Magnet Wisatawan Kota Malang, Pemkot Tata Tarif dan Sistem Operasional
- Menghidupkan Kembali “De Kleine Zwitserland”, Batu Heritage Walk 2026 Gali Potensi Museum Hidup di Kota Batu
- Harga Emas Cetak Rekor Tertinggi Rp2,7 Juta per Gram, Begini Cara Belinya
- 200 Pengayuh Becak Lansia di Kabupaten Malang Terima Bantuan Becak Listrik







