Upaya mewujudkan program Smart Green Campus, Universitas Brawijaya (UB) menekankan 5 (lima) aspek sebagai konsep kampus berkelanjutan. Di antaranya Waste ….
Tag: Kampus Hijau
UB Dukung SDG 7 Menuju Kampus Hijau dengan Energi Terbarukan
Universitas Brawijaya (UB) kembali menegaskan komitmennya dalam mendukung Sustainable Development Goals (SDGs). Melalui langkah konkret pemanfaatan energi baru terbarukan di lingkungan kampus, UB mendukung SDG 7, yakni Energi Bersih dan Terjangkau.


