Malang, SERU.co.id – Universitas Brawijaya (UB) kembali mencatat prestasi di ajang internasional. Mahasiswa UB berhasil memenangkan penghargaan ‘Winner Plant-based Food Prize Transformative Research Challenge’ di …
Malang, SERU.co.id - Rangkaian Hari Anak Nasional (HAN), Komunitas Menulis Buku Kota Malang (Komalku) bersama Komisi D ...
Berita Terbaru
Kategori: Pendidikan
Polinema Gelar Campus Hiring serta MoU bersama RSU Brimedika Malang dan P&G
Politeknik Negeri Malang (Polinema) kembali menunjukkan komitmennya menciptakan lulusan unggul dan siap bersaing di dunia kerja. Melalui pelaksanaan Campus Hiring dan Expo Kemahasiswaan, di Graha Polinema, Sabtu (7/12/2024). Campus Hiring III di tahun ini diikuti oleh 31 perusahaan, terdiri dari perusahaan multinasional (PMA), Badan Usaha Milik Negara (BUMN), serta perusahaan swasta nasional.
FK UB Ciptakan Papan Permainan Edukatif untuk Ajarkan Kesehatan Reproduksi Anak
Malang, SERU.co.id – Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya (FK UB) sukses mengadakan edukasi kesehatan reproduksi bagi anak-anak sekolah dasar. Edukasi ini dilakukan melalui media interaktif berupa …
Guru Penggerak Angkatan 11 Kota Batu Gelar Pameran Hasil Belajar Lokakarya
Batu, SERU.co.id – Pameran Hasil Belajar Lokakarya 7 Persatuan Guru Penggerak Angkatan 11 Tahun 2024 Kota Batu digelar di Graha Pancasila Balaikota Among Tani, pada …
Astra Daihatsu Motor Dirikan Dojo Center Skariga, Donasi Mesin 16 SMK Binaan
Malang, SERU.co.id – PT Astra Daihatsu Motor (ADM) secara resmi mendirikan Dojo Center (pusat latihan) di SMK PGRI 3 (Skariga) Malang. Sekaligus memberikan donasi mesin Daihatsu senilai …
Polinema Gelar Kompetisi BIM Internasional, Cetak Lulusan Berdaya Saing Global
Politeknik Negeri Malang (Polinema) menyelenggarakan kompetisi Building Information Modelling (BIM) tingkat internasional untuk mencapai visi perguruan tinggi vokasi unggul di persaingan global. Kompetisi ini bertujuan membekali mahasiswa dengan soft skill berstandar internasional. Harapannya, mahasiswa Polinema dapat bersaing dan berkarier di dunia kerja global.
SMK PGRI 3 Malang Mantapkan Mental Dan Fisik Siswanya di Pusdik Arhanud Sebelum Terjun PKL
Batu, SERU.co.id – SMK PGRI 3 di Tlogomas Malang melaksanakan kegiatan pembinaan mental dan fisik (Bintalsik) di Kesatrian Pusdik Arhanud Malang, Kamis (5/12/2024). Kegiatan ini …
UIBU Sambut 3.910 Mahasiswa Baru dengan Semangat Heppie dan Kebhinekaan
Malang, SERU.co.id – Universitas Insan Budi Utomo (UIBU) resmi menerima dan sambut mahasiswa baru (samba) tahun ajaran 2024/2025. Acara penerimaan 3.910 mahasiswa dilakukan oleh Rektor UIBU, di …
Polisi Upayakan Restorative Justice Untuk Kasus Dugaan Penganiayaan Murid di Dampit
Malang, SERU.co.id – Polres Malang akan melakukan upaya restorative justice terhadap kasus pelaporan dugaan penganiayaan yang dilakukan oknum guru honorer di Kecamatan Dampit kepada anak …
UB dan Kemenaker RI Tingkatkan Kesiapan SDM Melalui Pelatihan P3K
Universitas Brawijaya (UB) bekerja sama dengan Kementerian Tenaga Kerja (Kemenaker) RI, menggelar pelatihan dan sertifikasi P3K. Kegiatan ini berlangsung selama 3 (tiga) hari, mulai Rabu (4-6/12/2024), di Hotel Swiss-Belinn Malang. Pelatihan ini bertujuan meningkatkan kompetensi peserta dalam memberikan pertolongan pertama pada kecelakaan kerja.
MKKS PK-PLK Bojonegoro Gelar Pentas Seni Anak Didik Penyandang Disabilitas
Bojonegoro, SERU.co.id – Musyawarah Kerja Kepala Sekolah Pendidikan Khusus dan Pendidikan Layanan Khusus (MKKS PK-PLK) Kabupaten Bojonegoro menyelenggarakan pawai, pentas seni, hingga pameran hasil karya …
Inovokasi Polinema Dukung Efektivitas Produksi Keju Mozzarella KUB Mustarika Jaya Makmur
Politeknik Negeri Malang (Polinema) kembali menunjukkan komitmennya mendukung pertumbuhan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) melalui program INOVOKASI. Polinema bekerja sama dengan Kelompok Usaha Bersama (KUB) Mustarika Jaya Makmur di Desa Ngantru, Ngantang, Kabupaten Malang.
UKM Tapak Suci UM Sukses Raih Juara Umum di Kejurda Tapak Suci Buchory Achmad Cup 2
Jember, SERU.co.id – Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Tapak Suci Universitas Negeri Malang (UM) kembali menorehkan prestasi membanggakan. Kali ini dengan meraih gelar juara umum pada …
Universitas Insan Budi Utomo Sosialisasi dan Resmikan Unit Layanan Disabilitas
Malang, SERU.co.id – Universitas Insan Budi Utomo (UIBU) memperkuat komitmennya terhadap pendidikan inklusif dengan mendirikan Unit Layanan Disabilitas. Sebuah inisiatif yang bertujuan mendukung mahasiswa dengan disabilitas dalam …
Dindik Kabupaten Ngajuk Menggelar Bimtek tentang Optimalisasi Potensi Siswa
Nganjuk, SERU.co.id – Dinas Pendidikan (Dindik) Kabupaten Nganjuk menggelar Bimbingan Teknis (Bimtek) tentang Optimalisasi Potensi Siswa dalam membentuk lingkungan yang Mendukung Kreativitas bagi Kepala Sekolah …
Polinema Luluskan 862 Mahasiswa dalam Wisuda Tahap IV
Politeknik Negeri Malang (Polinema) luluskan 286 mahasiswa dari 34 program studi pada Wisuda Tahap IV jenjang Magister Terapan, Sarjana Terapan, dan Diploma. Secara keseluruhan, 2.765 total lulusan Polinema pada tahun 2024, sekitar 85 persen telah terserap di dunia kerja, magang studi dan wirausaha.
UB Kukuhkan Empat Profesor Lintas Ilmu dari FH FT Fapet dan FIA
Universitas Brawijaya (UB) kembali mengukuhkan empat profesor dari Fakultas Hukum (FH), Fakultas Teknik (FT), Fakultas Peternakan (Fapet), dan Fakultas Ilmu Administrasi (FIA), di Samantha Krida, Kamis (28/11/2024). Di antaranya Prof. Afifah Kusumadara SH LLM SJD (FH), Prof. Agus Suharyanto MEng PhD (FT), Prof. Dr Herly Evanuarini SPt MP (Fapet) dan Prof. Dr Irwan Noor MA (FIA).
Peringati HUT ke-53 KORPRI, Polinema Penandatanganan Komitmen Zona Integritas WBK
Memperingati Hari Ulang Tahun Ke-53 Korps Pegawai Republik Indonesia (KORPRI), Politeknik Negeri Malang (Polinema) menggelar upacara. Serta penandatanganan Komitmen Zona Integritas Wilayah Bebas Korupsi di lapangan utama Polinema, Jumat (29/11/2024).
Ketua Yasarini Pengurus Cabang Lanud Abd Saleh Apresiasi Prestasi Sekolah Angkasa Pada FESA 2024
Festival Edukasi Sekolah Angkasa (FESA) ke-8 Tahun 2024 telah sukses dilaksanakan pada Senin, 25 November 2024. Berbagai jenjang pendidikan di Sekolah Angkasa Lanud Abdulrachman Saleh telah menunjukkan keberhasilan luar biasa.
Tidak Ada Pos Lagi.
Tidak ada laman yang di load.