Direktorat Reserse Kriminal Umum (Ditreskrimum) Polda Jawa Timur bongkar mafia tanah di Malang, yakni, pasangan suami istri (Pasutri) Eka Wulandari (38) dan Hendri (36), Sulton Alamsyah (34), oknum pegawai Badan Pertanahan Nasional (BPN) Kota Batu
Penulis: suyonowarso
Kapolres Batu Beri Penghargaan 8 Anggota Berprestasi, Ini Daftarnya
Kapolres Batu AKBP Oskar Syamsuddin SIK MT kembali memberikan penghargaan kepada anggota Polres Batu berprestasi, Senin (6/11/2023). Prestasi untuk personel Polri maupun ASN dari Polres Batu itu dilaksanakan di Lapangan Apel Mako Polres Batu.
Tiket Masuk Selecta Naik Rp10 Ribu, Ini Alasan dan Kompensasinya
Taman Rekreasi Selecta menjadi salah satu taman rekreasi tersohor di Kota Batu. Taman rekreasi yang sudah ada sejak jaman kolonial Belanda itu terus bersolek agar semakin cantik dan menjadi salah satu destinasi “wajib” bila berkunjung ke Kota Batu.

Bawa Ribuan Massa, IMM Jatim Bakal Kepung Konjen AS di Surabaya
Dewan Perwakilan Daerah Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM) Jawa Timur, akan menggelar aksi di depan Konsulat Jenderal (Konjen) Amerika Serikat (AS) pada Selasa (7/11/2023) besok. Mereka akan ‘mengepung’ Konjen AS untuk mengecam genosida
Muhadjir Effendy Tegaskan Pemerintah Indonesia Dukung Kemerdekaan Palestina!
Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy menegaskan bahwa pemerintah Indonesia akan terus mendukung Palestina hingga meraih kemerdekaan
Masuk Musim Hujan, BPBD Kota Malang Waspadai 11 Titik Genangan Air
Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Malang bakal lakukan antisipisasi secara serius datangnya musim hujan yang biasanya dibarengi dengan banjir. Seperti hujan Sabtu (4/11) lalu, tim BPBD telah mencatat sebanyak 11 titik genangan air
Sambut Natal dan Tahun Baru 2024, Vaza Hotel Hadirkan The Whispers Of Woodland Bagi Tamu
Menyambut Natal dan Tahun Baru 2023, Hotel Vasa Surabaya memeriahkan momen tahunan tersebut dengan tema “The Whispers Of Woodland” yang dimulai dari 3 November hingga Desember 2023
Pastikan Kesiapan Venue Piala Dunia U-17, Kapolda Jatim Kunjungi GBT Surabaya
Kapolda memastikan persiapan akhir jelang pembukaan Piala Dunia U-17 Indonesia di stadion kebanggaan warga Surabaya itu, 10 November mendatang.
Sembari Jalan Sehat, Ribuan Simpatisan AMIN Ngawi Berikan Doa untuk Palestina
Simpatisan Capres- Cawapres AMIN (Anies Baswedan – Muhaimin Iskandar) lakukan jalan sehat beserta doa bersama untuk berikan dukungan kepada Palestina, Minggu (5/11/2023). Kegiatan ini dilakukan serentak pada enam kecamatan di Kabupaten Ngawi.
Calon Kadishub dan Kasatpol PP Kota Batu Bersiap Ikuti Tahap Akhir Seleksi
Pemkot Batu telah mengumumkan tiga calon Kepala Dinas, masing-masing pada Dinas Perhubungan (Dishub) dan Satpol Pamong Praja (Satpol PP) hasil lelang jabatan.
Pengamen Jalanan Nekad Naik Bus Pariwisata, PR Kenyamanan Wisata Di Kota Batu
Meningkatnya jumlah kunjungan wisatawan di Kota Batu ternyata turut meningkatkan kerawanan pada keamanan pengunjung. Salah satu hal yang dirasakan adalah gangguan dari pengamen jalanan yang nekad mengais rejeki di atas bus pariwisata.
Mayat Wanita Tanpa Identitas Ditemukan Di Sungai Sukun Pakisaji
Seorang wanita berusia 50-60 tahun tanpa identitas ditemukan dalam keadaan meninggal dunia di Sungai Sukun, Dusun Golek, Desa Karangduren, Kecamatan Pakisaji, Kabupaten Malang.
Gubernur Sampaikan Salam Optimis Jatim Bangkit saat Ikuti Jalan Sehat Bersama Ribuan Warga
Ribuan warga dari berbagai daerah di Jawa Timur (Jatim) mengikuti semarak jalan sehat bersama Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa, Sabtu (4/11/2023).
Polres Batu Gelar Baktikes, Baksos dan Penanaman Pohon
Kepolisian Resor (Polres) Batu menggelar kegiatan Bakti Kesehatan (Baktikes), Bakti Sosial (Baksos), dan Penanaman Pohon, bertempat di Wisata Coban Talun, Kecamatan Bumiaji, Kota Batu.
Lupa Mematikan Api Usai Memasak, Dua Rumah di Sukun Terbakar
Lupa mematikan api kompor seusai memasak, membuat rumah Laila Mufida (40) dan tetangganya, Ahmad Baidowi (44), Kelurahan Sukun, Kecamatan Sukun, Kota Malang terbakar,
Bukan Kunjungan Politik, Ini Alasan Mahfud MD Berkunjung ke UB
Universitas Brawijaya (UB) mengadakan Sidang Pleno Majelis Wali Amanat (MWA) UB secara tertutup. Kegiatan ini juga dihadiri oleh Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menkopolhukam) Prof Dr H Mohammad Mahfud
Kolaborasi Bea Cukai-Satpol PP Sosialisasi Gempur Rokok Ilegal Sasar Atlet Taekwondo dan Masyarakat
ea Cukai Malang bersama Satpol PP Kabupaten Malang menggelar Sosialisasi Gempur Rokok Ilegal dalam Sport Tourism (Festival Taekwondo Beach). Sosialisasi tersebut rangkaian pertandingan olahraga bela diri Taekwondo se-Jawa Timur
Kroser Trial Game Dirt Taklukan Cuaca dan Ekstrimnya Sirkuit Rampal Malang
Hari pertama ajang balap motocross Trial Game Dirt 2023 seri keenam di Sirkuit Lapangan Rampal, Malang, Jumat (3/11/2023), berlangsung seru dan menegangkan. Para crosser ditantang menaklukkan kerasnya lintasan sepanjang 900 meter
DPRD Kota Malang Pastikan Pembongkaran Pasar Besar Tak Terlaksana Tahun 2024
Ketua Dewan Perwakilan Rakyat (DPRD) Kota Malang, I Made Riandiana Kartika, pastikan rencana pembongakaran Pasar Besar tak terlaksana pada tahun 2024,. Hal tesebut dilandasi dari kejelasan anggaran yang bersumber dari pemerintah pusat masih abu-abu.


















