Kota Malang akan merayakan ulang tahunnya yang ke-108 tahun pada 1 April 2022 mendatang. Dengan situasi yang masih dibatasi karena pandemi, Wali Kota Malang, Sutiaji angkat bicara, mengharap makna ulang tahun lebih kepada perenungan akan pengabdian kepada Kota Malang sehingga perayaan ulang tahun di tahun ini belum ada acara besar.


Iklan-HUT-24-Kota-Batu-DPUPR
iklan bank jatim
