“Kedua, pemberdayaaan ekonomi bagi Lansia dan disesuaikan dengan kemampuan produktivitas Lansia. Terakhir yaitu peningkatan kepedulian masyarakat terhadap perlindungan dan pemenuhan kebutuhan dasar Lansia,” pungkasnya.
Sebagai informasi, Rakorda Kota Malang Menuju Kota Ramah Lansia ini merupakan salah satu program dari Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kota Malang. Adapun peserta dalam Rakorda tersebut diantaranya seluruh jajaran di tingkat Kelurahan, Kecamatan dan Dinas-Dinas terkait. (bim/mzm)
Baca juga:
- Wujudkan Smart Green Campus, UB Tekankan Lima Aspek Ini
- Kesiapan Mental dan Finansial Jadi Pertimbangan Gen Z Menunda Pernikahan
- KAI Batalkan 38 Perjalanan KA Akibat Banjir, Penumpang Dapat Refund
- Warga Wiyurejo Digegerkan Penemuan Jenazah Petani Tergantung di Gubuk Kebun Apel
- Tawuran Suporter Pelajar SMP Negeri Kota dan Kabupaten Malang Akibatkan Tujuh Orang Luka







