Komunitas, Pendidikan, Sosial

‘Omah Terapi Autis’, Terapi Terjangkau Bagi Anak Autis Kurang Mampu

Usai diperkenalkan 21 April 2022 lalu, program kolaborasi Malang Autism Center (MAC) dengan Universitas Negeri Malang (UM) akhirnya Grand Launching Omah Terapi Autis, Selasa (30/8/2022). Mengusung konsep Merdeka dari biaya terapi yang mahal, terapi biaya terjangkau dikhususkan anak-anak autis kurang mampu. Saat ini, Omah Terapi Autis menangani 4 anak didik dari Dampit, Tidar, Sukun dan Blimbing.

Hukum, Sosial

Babinsa Tunjungsekar Dampingi Penyaluran BPNT 28 KPM

Babinsa Koramil 0833/05 Lowokwaru Kelurahan Tunjungsekar bersama Babinkamtibmas membantu pendistribusian Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT). Dari pemerintah kepada masyarakat kurang mampu di Kelurahan Tunjungsekar. Bertempat di E-Warung Sekartanjung kediaman Ernawati jalan Piranha Atas no 24 RT .07 RW.01 Kelurahan Tunjungsekar, Kecamatan Lowokwaru, Kota Malang, Kamis (25/8/2022).

Hukum, Sosial

110 KPM Ciptomulyo Terima BPNT-D Beras

Babinsa Koramil 0833/04 Kelurahan Ciptomulyo bersama Bhabinkamtibmas melaksanakan Pendampingan Penyaluran Bantuan Pangan Non Tunai Daerah (BPNT-D). Dari Dinsos Kota Malang kepada 110 Keluarga Penerima Manfaat (KPM). Bertempat di Warung Sumber Rejeki Ciptomulyo, Jalan Kol Sugiono X RT. 08 RW. 01 Kelurahan Ciptomulyo, Kecamatan Sukun, Kota Malang, Rabu (24/08/2022).

Komunitas, Pemerintahan, Sosial

Kapolres Batu Cangkrukan dengan Tokoh Pemuda dan Ormas

Kapolres Batu, AKBP Oskar Syamsuddin menggelar acara “Cangkrukan” dengan tokoh pemuda dan Ormas di Kota Batu. Kegiatan ini diselenggarakan sebagai upaya meningkatkan tali silaturahmi dan menjaga situasi Harkamtibmas yang kondusif di wilayah hukum Polres Batu. Kapolres bersama beberapa pemuda dari Banser GP Anshor Kota Batu, KNPI Kota Batu dan tokoh pemuda lainnya, melakukan pertemuan di kedai kopi Vintage Point Jalan Agus Salim Kota Batu, Selasa (23/8/2022) malam.

Tidak Ada Pos Lagi.

Tidak ada laman yang di load.