Olahraga, Pemerintahan, Politik

Kasak-kusuk Ketidakharmonisan Pengurus KONI Kota Malang Mencuat, Pasca Penundaan Musorkot

Kasak kusuk ketidakharmonisan Pengurus KONI Kota Malang mulai mencuat pasca penundaan Musyawarah Olahraga Kota (musorkot), Sabtu (17/12/2022) lalu. Usai Sekretaris KONI Kota Malang, Anang Fatoni, meminta Eddy Wahyono mundur dari jabatannya demi keberlangsungan/menyelamatkan cabor. Beberapa pengurus lainnya mulai buka suara atas kondisi KONI Kota Malang, khususnya nasib cabor yang akan menghadapi Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Jatim 2023.

Politik

DPW Partai Prima Jatim Desak KPU Transparan

Dewan Pimpinan Wilayah Partai Rakyat Adil Makmur (DPW Prima) Jawa Timur melakukan aksi unjuk rasa di kantor KPU Jatim di Jalan Raya Tenggilis 1-3, Kendangsari, Tenggilis Mejoyo, Kota Surabaya, Kamis (15/12/2022). Mereka mendesak Komisi Pemilihan Umum (KPU) diaudit

Hukum, Pemerintahan, Politik

Jelang Pemilu 2024, Bawaslu Kota Batu Launching Sentra Gakkumdu

Sentra Penegakan Hukum Terpadu (Gakkumdu) Kota Batu resmi diluncurkan pada, Kamis (8/12/2022). Hal ini ditandai dengan pemukulan kentongan bersama beberapa pejabat Kota Batu, diantaranya Wakil Walikota Batu, Ketua DPRD Kota Batu bersama Ketua Bawaslu Kota Batu di Royal Orchid Garden Hotel Kota Batu. Pembentukan Sentra Gakkumdu Kota Batu ini sebagai upaya pencegahan dan penindakan pelanggaran pada pelaksanaan Pemilu 2024 mendatang.

Pemerintahan, Politik

116 Calon Anggota PPK KPU Batu Ikuti Tes Tulis

Sebanyak 116 orang mengikuti ujian tes tulis calon anggota Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Komisi Pemilihan Umum (KPU) Batu. Ujian tersebut dilaksanakan di ruang laboratorium bahasa dan Laboratorium komputer milik SMA Negeri 1 Batu, Selasa (6/12/2022). Ujian dilaksanakan terpisah di dua ruangan yang berbeda.