Sementara itu, Kepala Sekolah SMK PU Drs Idam Cholik MPd menyampaikan, ucapan terima kasih kepada Babinsa yang sudah hadir untuk memberikan materi PBB dan wawasan kebangsaan kepada para siswa-siswi.
“Saya selaku Kepala sekolah berharap, kerjasama dengan Babinsa ini dapat terus dipertahankan. Sehingga nantinya para peserta didik memiliki sikap serta mental yang baik untuk menunjang masa depan mereka di kemudian hari,” tutupnya. (rhd)
Baca juga:
- Tekan Angka Kecelakaan Lalu Lintas, Polres Malang Pasang Rambu dan Papan Peringatan Jalur Rawan
- ASN di Batu Cabuli Keponakannya Sejak Kelas SMP
- dr Nur Rochmah Jabat Direktur RSUD Kanjuruhan Setelah Kosong Lima Tahun
- Rakor Bersama Panitia Karnaval Desa Giripurno, Polres Batu Tegaskan Larangan Sound Horeg
- 390 Koperasi Merah Putih di Kabupaten Malang Resmi Diluncurkan, Bupati Berharap sebagai Penguat Ekonomi Daerah