Universitas Brawijaya (UB) sukses meraih penghargaan Best Performance Improvement dalam Quacquarelli Symonds (QS) Higher Ed Summit Asia Pacific 2024. Penghargaan ini diberikan sebagai apresiasi atas peningkatan signifikan UB dalam peringkat global dan regional QS Asia University Rankings 2025. Capaian tersebut mencerminkan dedikasi UB untuk terus meningkatkan kualitas dan reputasinya di dunia internasional.
Kategori: Pendidikan
UB Naik Signifikan Peringkat QS Asia University Rankings 2025, Tempati Posisi 172
Malang, SERU.co.id – Universitas Brawijaya (UB) mencatat pencapaian luar biasa dengan kenaikan peringkat signifikan dalam QS Asia University Rankings 2025. Dalam pemeringkatan terbaru QS Higher …
Finalis Daihatsu SMK Skill Contest ke-8 Regional Jatim Bali dan NTB Berebut Tiket Nasional
Daihatsu SMK Skill Contest ke-8 Regional Jawa Timur (Jatim), Bali dan Nusa Tenggara Barat (NTB) telah memasuki tahap final. Tim juri menetapkan 3 (tiga) tim finalis, yakni SMKN 1 Purwosari Kabupaten Pasuruan sebagai juara 1, SMK Dwija Bhakti 2 Jombang sebagai juara 2, dan SMKN 3 Bendo Magetan sebagai juara 3.
40 Perguruan Tinggi Taiwan dan Indonesia Gelar Expo Pendidikan di Graha Polinema
Malang, SERU.co.id – Sekitar 40 perguruan tinggi Taiwan dan Indonesia turut Expo Pendidikan di Graha Politeknik Negeri Malang (Polinema), Kamis (7/11/2024). Terbagi 15 kampus dari Taiwan dan …
Polinema Gelar Pelatihan dan Sertifikasi BIM Revit-Cubicost dan Tekla bagi 25 Dosen Vokasi
Malang, SERU.co.id – Jurusan Teknik Sipil Politeknik Negeri Malang (Polinema) menggelar pelatihan dan sertifikasi Program Non Degree Peningkatan Kompetensi bagi Dosen Vokasi. Diikuti sejumlah perguruan tinggi vokasi …
Maliki Career Fair 2024, Peluang Kerja Alumni UIN dan Masyarakat Umum
Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim (UIN Maliki) Malang kembali menggelar ‘Maliki Career Fair’ di Sport Center kampus, Rabu-Kamis (6-7/11/2024). Menghadirkan 30 perusahaan dari berbagai sektor untuk memberikan peluang kerja bagi alumni dan masyarakat umum. Career Fair dimulai pukul 08.00-16.00 WIB, terbuka bagi siapa saja yang ingin mencari pekerjaan atau memperluas wawasan karir.
UB Anugerahkan Sabda Budaya: Apresiasi Seniman dan Komunitas Pelestari Budaya
Universitas Brawijaya (UB) memberikan penghargaan Anugerah Sabda Budaya kepada 7 (tujuh) tokoh dan komunitas budaya, Selasa (5/11/2024). Acara ini berlangsung dalam rangka Dies Natalis ke-15 Fakultas Ilmu Budaya (FIB) UB, sebagai bentuk apresiasi atas dedikasi mereka dalam pelestarian seni dan budaya.
PPK Batu Sosialisasi Pilkada “Goes To School” di SMKN 1 Batu
Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Batu melaksanakan Sosialisasi Pilkada “Goes To School” di SMKN 1 Batu, Selasa (5/11/2024). Acara ini dihadiri oleh ratusan siswa SMKN 1 yang merupakan pemilih pemula.
Ungkap Bias Gender dalam Cerita Rakyat, Dosen UM Hasilkan Buku Bersama Akademisi Malaysia
Malaysia, SERU.co.id – Tim peneliti dari Departemen Sastra Indonesia Universitas Negeri Malang (UM) gelar FGD dan diseminasi produk di Akademi Pengajian Melayu Universiti Malaysia, Senin …
Kolaborasi UB-UM Gelar Pameran Seni Teknologi ‘The Surfers of Time’
Universitas Brawijaya (UB) melalui Fakultas Ilmu Budaya (FIB) menggelar pameran seni berbasis teknologi bertajuk ‘The Surfers of Time: The Intersection of Art, Science, and Technology.’ Sebagai bentuk kolaborasi antara FIB UB dengan Faculty of Creative Arts Universiti Malaya (UM) dan bagian rangkaian Dies Natalis ke-15 FIB UB.
Pakar Teknologi Industri Pertanian se-Indonesia Bahas Finalisasi Buku Kurikulum Prodi
Puluhan pakar Teknologi Industri Pertanian dari berbagai universitas se-Indonesia berkumpul dalam Focus Grup Discussion (FGD). Bertajuk ‘Finalisasi Buku Kurikulum Inti Program Studi Teknologi Industri Pertanian’. Oleh Departemen Teknologi Industri Pertanian (TIP) Fakultas Teknologi Pertanian (FTP) Universitas Brawijaya berkolaborasi bersama Asosiasi Profesi Teknologi Agroindustri (APTA).
Universitas Brawijaya Sukses Gelar Grand Final Putra Putri Brawijaya 2024
Universitas Brawijaya (UB) menggelar malam puncak Grand Final Putra Putri Brawijaya 2024 dengan meriah dalam rangka memperingati Dies Natalis ke-62. Bertempat di Gedung Samanta Krida pada Minggu (3/11/2024).
Launching Malang Techno Park dan Kick Off Moklet Youth DigiTalent di SMK Telkom Malang
Malang, SERU.co.id – Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Timur, Dr Aries Agung Paewai SSTP MM, menghadiri Launching Malang Techno Park daan Kick Off Moklet Youth …
Tim Mobil Listrik REV UM Boyong Juara 1 KMLI 2024
Bandung, SERU.co.id – Tim mobil listrik REV dari Fakultas Teknik Universitas Negeri Malang (UM) mengukir prestasi gemilang. Kali ini meraih Juara 1 pada kategori Akselerasi …
FTP UB Luncurkan ‘100 Alumni dan Dosen Mengajar’
Malang, SERU.co.id – Fakultas Teknologi Pertanian Universitas Brawijaya (FTP UB) meluncurkan program ‘100 Alumni dan Dosen Mengajar’. Mengusung tema ‘Kembali dan Bergerak untuk Masa Depan: Alumni dan …
Abah Anton dan Dimyati Sampaikan Solusi Sinergi Malang Raya dalam Mimbar Akademik UB
Malang, SERU.co.id – Pasangan Calon (Paslon) nomor urut 3 HM Anton-Dimyati Ayatullah memastikan sinergi tiga pemerintah daerah dalam menangani persoalan krusial di Malang Raya. Hal itu disampaikan …
Sanusi Fokuskan Perguruan Tinggi Merata dan Terjangkau di Kabupaten Malang
Calon Bupati Malang, HM. Sanusi memaparkan visi, misi dan program kerjanya dalam acara Mimbar Akademik Calon Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah Malang Raya. Dalam pernyataannya, HM Sanusi fokuskan perguruan tinggi di Kabupaten Malang, sehingga dapat merata dan terjangkau oleh warganya.
WALI Tekankan Sinergisitas Tiga Daerah Urai Banjir dan Macet
Pasangan Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Malang nomor urut 1 Wahyu Hidayat-Ali Muthohirin (WALI) hadiri debat publik Calon Kepala Daerah (Cakada) Malang Raya. Dalam mimbar akademik tersebut, WALI menekankan, pentingnya sinergisitas tiga daerah di Malang Raya untuk mengurai permasalahan banjir dan macet.
Pendaftaran Mahasiswa Baru Pascasarjana Universitas Brawijaya Dibuka, Ini Syarat dan Jadwalnya
Universitas Brawijaya (UB) membuka pendaftaran mahasiswa baru untuk program Pascasarjana semester genap tahun akademik 2024/2025. Pendaftaran ini mencakup jenjang profesi, Magister (S2), dan doktor (S3) yang dilakukan melalui jalur seleksi Mandiri UB. Seleksi ini hanya mengizinkan pendaftar untuk memilih satu program studi dan menuntut pemenuhan syarat administrasi.