“Saya melihat gotong royong DPC ini adalah peningkatan rasa syukur kader partai untuk melaksanakan perintah agama. Ini juga berimbas pada partai, sehingga kita bisa berkurban 8 Sapi dan 25 kambing,” ungkap Ketua Fraksi DPD PDIP Peraih Special Achievement Award Jawa Timur 2021 ini.
Disebutkannya, sebagaimana pesan Ketua Umum PDI-P, Megawati Soekarnoputri, pejabat partai harus turun ke bawah, jangan ada di zona nyaman saja. Dimana Idul Adha menjadi momen untuk turun ke bawah, sekaligus esensi kurban bukan hanya ucapan saja, akan tetapi sabar, ikhlas, syukur dan taat.
“Ini juga membantu masyarakat yang kurang mampu, anak yatim. Dan tentu diharapkan mampu memberikan berkah pada kita semua,” sebut Ketua Umum Koperasi setia Budi Wanita Malang ini. (rhd)
Baca juga:
- Kolaborasi KKN Unej-Unmuh Malang dan Majelis Burdatul Bahrain di Selamatan Desa Banyuputih
- Soekarno Fun Run Diikuti Ribuan Peserta, Ajang Membumikan Semangat dan Ajaran Bung Karno
- 161.657 KK di Kabupaten Malang Terdaftar Sebagai Penerima Bantuan Pangan
- Sound Horeg Tak Dilarang, Pemprov Jatim Pertimbangkan Aturan Ketertiban
- Surat Pemberitahuan Pemdes Donowarih Meminimalisir Dampak Sound Horeg pada Warga