Dipuncak acara pun turut dimeriahkan oleh Festival Band Pelajar yang diikuti oleh 30 band dari berbagai SMA dan SMK di Kota Malang. Kemudian dilanjut dengan lomba fashion dengan mengambil tema baju muslim dengan konsep thrifting atau baju bekas. Hal itu juga dilakukan sebagai upaya meminimalisir timbunan sampah fashion.
“Ini ada masalah lingkungan juga kita angkat disini. Kemudian juga dari teman-teman disabilitas kita libatkan mereka juga ikut menghibur juga ikut memberi layanan pijat gratis,” pungkasnya. (bim/mzm)
Baca juga:
- Truk Box Ekspedisi Terguling di Pujon Akibat Hindari Kendaraan Oleng Didepannya
- BISTF Paragliding Accuracy League 2025 Ditutup, Malaysia Borong Juara
- DPR dan Pegiat Pendidikan Desak Pangkas Dana Sekolah Kedinasan untuk Keadilan
- Emak-emak Sukun Peduli Lingkungan Ubah Sampah Jadi Ecoenzim dan Sabun Bernilai Ekonomis
- KM Gregorius Barcelona V Terbakar di Perairan Sulawesi Utara, 280 Penumpang Dievakuasi