Sertifikat halal diserahkan oleh PT Sucofindo diwakili Kepala Cabang Sucofindo Surabaya, Edi Sugiarto. Didampingi Kepala Bidang Pengujian dan Konsultasi Lembaga Penyelia Halal, Choirul Anam.
“Kami pun turut bangga atas keberhasilan Perumda Tugu Tirta meraih sertifikat halal ini. Karena mungkin di Indonesia, baru Perumda Tugu Tirta lah PDAM yang sudah bersertifikat halal. Semoga bisa menjadi contoh bagi banyak pihak dan bermanfaat bagi umat. Insyallah barokah bagi kita semua,” tandas Edi Sugiarto. (*/rhd)
Baca juga:
- Tekan Angka Kecelakaan Lalu Lintas, Polres Malang Pasang Rambu dan Papan Peringatan Jalur Rawan
- ASN di Batu Cabuli Keponakannya Sejak Kelas SMP
- dr Nur Rochmah Jabat Direktur RSUD Kanjuruhan Setelah Kosong Lima Tahun
- Rakor Bersama Panitia Karnaval Desa Giripurno, Polres Batu Tegaskan Larangan Sound Horeg
- 390 Koperasi Merah Putih di Kabupaten Malang Resmi Diluncurkan, Bupati Berharap sebagai Penguat Ekonomi Daerah