Sementara itu, Bu Tik, salah satu pemilik warung di seputaran jalan Raya Mojorejo mengatakan, naiknya harga telur ikut berimbas pada harga jualan masakannya yang berlauk telur. Ia pun kaget harga sekilo telur hampir menyamai harga sekilo daging ayam. Untuk mendapatkan telur ayam lokalan pun, ia harus memesan dulu pada pedagang telur keliling langganannya.
“Kalau ngga pesan dulu, saya ngga dikasih. Mungkin takut kalau sewaktu-waktu ada drop-dropan telur dari luar, akhirnya bikin jatuh harga lagi,” pungkasnya. (dik/mzm)
Baca juga:
- Smart Tax Persada dan Vesop Bapenda Kota Malang Jadi Percontohan Lombok Barat
- Andy Sasongko Gantikan Didik Adhyotomo sebagai Kajari Batu
- KabagOps Polres Batu Pimpin Apel Pengamanan dan TFG Karnaval Desa Giripurno
- Perpanjang PKS, Revitalisasi Alun-alun Merdeka Malang Dimulai Pekan Ini
- Dinkes Batu Lakukan Pemeriksaan Baduta Stunting di RSKH, Hasil Temuan Posyandu di Puskesmas